Lima Teroris 'Diamankan' di Bandara Sultan Hasanuddin, Apa yang Terjadi?
Sekelompok teroris tiba-tiba muncul dari balik antrean penumpang di area Check-in terminal keberangkatan E-F.
Penulis: Nurul Hidayah | Editor: Sudirman
TRIBUN-TIMUR.COM / NURUL
SIMULASI - Suasana penyanderaan oleh kelompok teroris di Bandara Sultan Hasanuddin, Selasa (16/9/2025). 3 Teroris dan 89 Penumpang “Meninggal” dalam Simulasi ini
“Latihan ini bertujuan menguji komunikasi, koordinasi, dan komando sebagai bentuk persiapan untuk menjamin keamanan bandara,” jelasnya.
PKD ini melibatkan sekitar 500 personel dari berbagai instansi.
Selain Angkasa Pura I, juga hadir LPPNPI Yogyakarta, TNI, Kepolisian, Kantor Imigrasi, Balai Kekarantinaan Kesehatan, Basarnas, manajemen rumah sakit di sekitar bandara, hingga maskapai penerbangan.
Kadis Operasi Lanud, Letkol Pnb Bambang Baskoro Adi mengatakan ada 29 personel TNI AU yang diturunkan.
“Untuk menguji komunikasi, koordinasi, dan komando sebagai suatu bentuk persiapan dalam menjami keamanan bandara,” tuturnya.
Baca Juga
| TNI Gerebek 'Markas' Penimbunan 7 Ton Solar Subsidi di Maros, Empat Pelaku Ditangkap |
|
|---|
| Banjir Moncongloe Mulai Surut, 700 Rumah Warga Terendam |
|
|---|
| Detik-detik Jenazah Puang Tika Diberangkatkan ke Makam Keluarga di Maros |
|
|---|
| Plafon SMPN 10 Bantimurung Roboh, Perbaikan Tunggu Anggaran Rp160 Juta |
|
|---|
| Makmur Idrus: Puang Tika Ulama Rendah Hati dan Penyejuk |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/20250916-Suasana-penyanderaan-oleh-kelompok-teroris.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.