TOPIK
Banjir Makassar
-
Puncak Musim Hujan Januari-Februari 2025, Potensi Banjir di Makassar Tahun Depan Lebih Besar
Berdasarkan informasi dari BMKG Wilayah IV Makassar, puncak musim hujan terjadi pada Januari hingga Februari mendatang.
-
Dilema Banjir di Makassar, Mengapa Terus Berulang?
Banjir merendam tujuh kelurahan di Kota Makassar, dengan ketinggian air yang hampir mencapai atap rumah warga di beberapa lokasi.
-
Korban Banjir Tapi Tak Dapat Bantuan? Prof Zudan: Lapor di Rujab atau Kantor Gubernur
Penjabat (Pj) Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh mengaku kini tugas berikutnya yakni rehabilitasi pasca bencana.
-
Mensos Saifullah Yusuf Jauh-jauh dari Jakarta Demi Bagi bantuan ke Korban Banjir Antang Makassar
Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf turun langsung ke lokasi banjir terparah di Kota Makassar, Perumnas Antang, Sulawesi Selatan, Rabu (25/12).
-
Mensos, Pj Gubernur Sulsel, Kepala BPBD Naik Perahu, Anggota TNI Basah-basahan Dorong Perahu
Genangan banjir belum juga surut di Blok 8 Perumnas Antang. Ketinggian air hamper sepinggang orang dewasa.
-
Gus Ipul Salurkan Bantuan Rp1,2 Miliar untuk Korban Banjir di Makassar
Menteri Sosial Gus Ipul salurkan bantuan Rp 1,2 miliar untuk korban banjir di Makassar. Kunjungan ini juga untuk memastikan bantuan sampai.
-
Banjir Blok 8-10 Perumnas Antang Makassar Belum Surut, 1045 warga Masih Mengungsi
Banjir merendam pemukiman warga di Blok 8 dan Blok 10 Perumnas Antang, Kecamatan Manggala, Kota Makassar.
-
Banjir di Makassar Meluas, Pengungsi Mencapai 1.969 Jiwa
Tidak hanya di Kecamatan Biringkanaya, Manggala, dan Panakkukang, banjir Makassar kini meluas hingga Tamalanrea.
-
Banjir Parah di Perumnas Antang, Ratusan Jiwa Mengungsi, Air Nyaris Capai Atap Rumah
Jika pada Sabtu kemarin ketinggian air mencapai pinggang orang dewasa, hari ini air nyaris menyentuh atap rumah warga.
-
Didampingi Melinda Aksa, Munafri Arifuddin Turun Bantu Korban Banjir di Katimbang Makassar
Mereka mengunjungi warga korban banjir di Jl Paccerakkang, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar, pada Minggu (22/12/2024) siang.
-
Sejumlah Warga Blok 8 dan Blok 10 Antang Enggan Dievakuasi Meski Sudah Dikepung Banjir
Badan Pemenggalan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar mencatat jumlah warga Manggala yang mengungsi sebanyak 760 jiwa dari 186 kepala keluarga.
-
Danny Pomanto Pantau Korban Banjir Antang Makassar, Klaim Kiriman Maros, Pangkep, Barru dan Gowa
Danny menyisir Blok 8 dan 10 Kelurahan Manggala Kecamatan Manggala menggunakan perahu karet.
-
130 Mahasiswa Sinjai di Makassar Dapat Kiriman Bantuan Banjir dari Pemkab
Pemkab Sinjai kirim bantuan logistik untuk mahasiswa yang terdampak banjir di Makassar, diharapkan dapat meringankan beban mereka selama musim banjir.
-
Posko Pengungsi Banjir Blok 10 Perumnas Antang Makassar Tanpa Dapur Umum
Dari papan informasi pengungsian, total warga mengungsi mencapai 19 kepala keluarga dengan jumlah jiwa 61 orang.
-
Banjir Rendam 11 Kecamatan di Kota Makassar, 528 Warga Mengungsi
Tercatat, ada 528 warga terpaksa mengungsi ke beberapa pos pengungsian dan masjid lantaran rumah mereka terendam.
-
Banjir Rendam Makassar, Pj Gubernur Ingatkan Pentingnya Waspada
Makassar dilanda cuaca ekstrem. Beberapa ruas jalan utama terendam banjir, Pj Gubernur Sulsel mengimbau pengendara dan masyarakat waspada.
-
Peringatan Dini BMKG: Hujan Lebat dan Angin Kencang Hingga 23 Desember
BMKG Makassar prediksi hujan lebat disertai angin kencang hingga 23 Desember. Warga diminta waspada terhadap potensi bencana.
-
Gegara Saluran Air Meluap RSI Faisal Makassar Terendam Banjir, Pasien Dievakuasi
Banjir melanda RSI Faisal Makassar akibat saluran air meluap di Kelurahan Banta-bantaeng. Pasien dievakuasi ke lantai dua untuk keamanan.
-
Update Banjir Makasssar: Jl Daeng Ngawing Terendam Setinggi Lutut, Motor Mogok
Banjir melanda Makassar, khususnya di Jl Daeng Ngawing. Genangan setinggi lutut membuat kendaraan mogok dan aktivitas warga terhambat.
-
Motor Honda Scoopy Mogok di Jalan AP Pettarani Makassar Akibat Banjir
Hujan deras yang mengguyur Kota Makassar sejak pagi hari, Minggu (15/12/2024), mengakibatkan banjir di sejumlah titik.
-
Jalan Penghibur Makassar dan Sekitarnya Tergenang, BPBD: Waspada!
Jalan Penghibur dan sekitarnya tergenang banjir. BPBD Makassar minta warga waspada dan amankan barang berharga di tempat lebih tinggi..
-
Pos Pengungsian Korban Banjir di Kecamatan Manggala Makassar Ditambah
Sebelumnya warga hanya diungsikan di masjid Jabal Nur Blok 10. Kini lokasinya ditambah di Masjid Makkah Al Mukarrramah, Jl Suling 1 Blok 10.
-
Danny Pomanto Minta Warga Hubungi Call Center 112 Jika Butuh Bantuan saat Bencana
Danny memastikan, laporan masyarakat akan cepat direspon saat menyampaikan aduannya lewat call center 112.
-
Banjir Rendam SMPN 26 Makassar, Aktivitas Belajar Diliburkan
Banjir merendam SMPN 26 Makassar, menyebabkan aktivitas belajar-mengajar diliburkan sementara. Fasilitas sekolah terendam hingga kursi dan buku rusak.
-
Genangan Setinggi Betis di Jl AP Pettarani Makassar, Kemacetan Terurai
Genangan setinggi betis melanda Jl AP Pettarani Makassar setelah hujan deras. Kemacetan panjang terjadi, namun mulai terurai siang ini.
-
Cuaca Ekstrem di Makassar, Atap Rumah Warga Biring Romang Terbang Diterjang Angin
Cuaca ekstrem terjang Makassar, atap rumah warga Biring Romang terbang diterjang angin kencang. Warga diminta waspada.
-
BREAKING NEWS: Banjir Mulai Genangi Makassar, 13 Warga Manggala Diungsikan ke Masjid
Banjir mulai menggenangi beberapa titik di Makassar, 13 warga Manggala diungsikan ke Masjid Jabal Nur. BPBD terus pantau perkembangan cuaca.
-
Makassar Banjir, TK, SD-SMP di Selatan Makassar Pilih Tunda Ujian dan Aktivitas Belajar
Manajemen komplek sekolah Telkom, misalnya, memutuskan mengirim notifikasi force majeure "libur" ke seluruh siswa.
-
BREAKING NEWS: Makassar Banjir, Murid TK-SD, Siswa SMP-SMK Telkom Diliburkan
Sejumlah sekolah di Makassar memilih meliburkan aktivitas belajar-mengajar, menyusul banjir dan genangan air di sebagian kota, Selasa (10/12/2024)
-
Antisipasi Banjir, Danny Pomanto Bareng Letkol Inf Lizardo Gumay Sisir Sampah di Kanal Andi Djemma
Danny Pomanto berendam di kanal berair hitam bersama Dandim 1408/Makassar Letkol Inf Lizardo Gumay.