Distaru Makassar Keteteran Kejar Target Retribusi Rp135 Miliar, September Realisasi Baru 11 Persen
Hingga 30 September 2023, Distaru Makassar hanya mampu mengumpulkan Rp14,9 miliar atau 11,10 persen.
Penulis: Siti Aminah | Editor: Hasriyani Latif
TRIBUN-TIMUR.COM/SITI AMINAH
Kepala Dinas Penataan Ruang (Distaru) Kota Makassar Fahyuddin, Senin (23/10/2023). Distaru Makassar sulit mengejar target pendapatan Rp135 miliar.
Fahyuddin mengaku, nilai pendapatan yang diberikan memang sangat tinggi, padahal kemampuan Distaru setiap tahunnya hanya diangka Rp25 hingga Rp30 miliar.
Sementara target dari tahun ke tahun terus meningkat.
Baca juga: Tak Terima Ditagih Retribusi Kebersihan, Oknum Agen Elpiji Aniaya Pegawai Bapenda Palopo
Misalnya Rp75 miliar di 2021, Rp100 miliar di Rp2022, dan Rp135 miliar di 2023.
"Harusnya dikaji, tidak dikasi target tinggi tanpa melihat apakah (OPD) mampu," keluhnya.
Sementara itu, Sekretaris Distaru, Fuad Azis, menambahkan keterbatasan SDM juga menjadi kendala dalam proses penagihan.
Distaru hanya memiliki 56 pengawas untuk melakukan pengawasan dan penagihan di 156 kelurahan di Kota Makassar.(*)
Baca Juga
| Fakta Orang Rimba Jambi Penampung Bilqis: Antropolog Jelaskan Identitas Komunitas Adat |
|
|---|
| Ketika Negara Memberi Trauma |
|
|---|
| Mahasiswa Unhas Dapat Tips Karier dan Digital Marketing dari Telkomsel |
|
|---|
| DP3A Luwu Bagikan Tips Parenting Cegah Anak Jadi Korban Penculikan |
|
|---|
| Ketika Ketua RT Batua Turun ke Selokan Tanpa Menunggu Orang Lain Bergerak, Sosok Muhammad Nasir |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Kepala-Dinas-Penataan-Ruang-Kota-Makassar-Fahyuddin-Senin-23102023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.