TOPIK
Partai Golkar
-
Rekam Jejak Plt Ketum Golkar Agus Kartasasmita, Putra Mantan Ketua DPD RI dan Menteri era Soeharto
Wakil ketua Umum DPP Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita resmi menjadi Plt Ketua Umum DPP Partai Golkar.
-
Politisi Asal Pinrang Sulsel Sebut Bahlil Lahadalia Bersyarat Jadi Ketum Partai Golkar
Idrus Marham mengungkap Menteri Investasi Bahlil Lahadalia memenuhi syarat sebagai calon Ketua Umum Partai Golkar, pengganti Airlangga Hartarto.
-
Petinggi Golkar Minta Jokowi Jadi Ketua Umum Padahal tak Pernah Pengurus
Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Ridwan Hisjam mendorong Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi Ketua Umum Partai Golkar
-
Gerilya Bahlil Lahadalia Rebut Ketua Umum Golkar, Temui Jokowi Hingga Jusuf Kalla
Bahlil disebut telah menemui Presiden Jokowi dan eks Wapres Jusuf Kalla (JK) terkait rencananya maju menjadi Ketua Umum Partai Golkar.
-
Luhut Binsar: Apa Salah Airlangga Hartarto?
Dewan Penasihat Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan memberikan komentar soal isu Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) Partai Golkar.
-
Rekam Jejak Agus Gumiwang Calon Plt Ketua Umum Golkar, Menteri Kepercayaan Jokowi Sejak 2018
Ada beberapa nama beredar seperti Wakil ketua Umum DPP Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita dan Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia.
-
Airlangga Hartarto dalam Tekanan Besar Hingga Memutuskan Mundur dari Ketua Umum DPP Partai Golkar
Airlangga Hartarto mendapatkan tekanan luar biasa saat memimpin Partai Golkar.
-
Indah Putri Indriani Dukung Airlangga Hartarto Pimpin Kembali Partai Golkar, Ini Alasannya!
Indah Putri Indriani menyampaikan dukungannya untuk Airlangga Hartarto kembali menakhodai Partai Golkar.
-
Golkar Buka Pintu Jokowi Gabung, Politisi PDIP Kritik Demi Langgengkan Kekuasaan
Melchias Markus Mekeng mempersilakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk bergabung dengan partainya.
-
Momentum Genting Partai Golkar Hingga Muncul Isu Munaslub Dongkel Airlangga Hartarto
Partai Golkar saat ini dalam bayang-bayang Musyawarah Luar Biasa (Munaslub).
-
Video: Suhartina Bohari Dilantik Jadi Ketua Golkar Maros
Taufan Pawe pun menaruh harapan besar terhadap struktur kepengurusan DPD II Golkar Maros ini.
-
Anis Matta Nilai Indonesia Bisa Tiru Qatar, Bola dan Agama Bisa Bersatu
Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia, Anis Matta menilai perhelatan Piala Dunia 2022 di Qatar merupakan kali pertama kali di dunia Is
-
Muhammad Fauzi Kembali Bertarung Pileg DPR RI di Dapil Sulsel III
Anggota DPR RI Muhammad Fauzi siap bertarung lagi di daerah pemilihan Sulawesi Selatan (Dapil) III pada Pileg 2024.
-
Golkar Optimis Gaet Pemilih Millenial Lewat Pertempuran Udara
Sehingga partai beringin itu akan menggaet mereka dengan bertempur atau kampanye lewat udara yakni melalui media sosial.
-
Di Luar KIB, Airlangga Hartarto Akan Konsolidasi di Internal Golkar Sulsel
Konsolidasi tersebut merupakan lanjutan dari kegiatan serupa yang telah dilakukan sebelumnya di Jakarta dan Surabaya
-
Golkar Tana Toraja Gelar Jalan Santai, Makale Menguning
Salah seorang kader Partai Golkar Tana Toraja, Welem Sambolangi mengatakan selain jalan santai, kegiatan ini menjadi bentuk penyemangat bagi kader
-
Jalan Santai Digelar Minggu Ini, DPD Golkar Maros Siapkan 5000 Kupon Undian
da ratusan hadiah yang kita siapkan, untuk hadiah utama kita siapkan motor listrik, kita juga siapkan rangkaian acara menarik untuk peserta
-
Jalan Sehat Partai Golkar Luwu Utara Bertabur Hadiah, Ada Mobil dan Sepeda Motor
Indah Putri yang merupakan Bupati Luwu Utara dua periode mengajak mayarakat yang ada di daerahnya meramaikan jalan sehat ini.
-
Pernah Mundur dari Golkar, Cakka Kembali Diajak Taufan Pawe
Partai Golkar mengajak mantan bupati Luwu dua periode Andi Mudzakkar bergabung.
-
Perbaiki Jas Marthen Rantetondok, Kader Sudah Panggil Pak Wakil Bupati ke Taqwa Muller
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulsel membahas pemberhentian anggota DPRD dari Fraksi Golkar di Ruang Rapat Paripurna.
-
Minggu 3 Oktober, Taufan Pawe Lantik Rahmat Masri Bandaso sebagai Ketua Golkar Palopo
Pengurus yang dilantik diketuai oleh Rahmat Masri Bandaso (RMB) yang juga Wakil Wali Kota Palopo.
-
Partai Golkar Cari Pengganti Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta, 4 Kriteria Figur Ideal
Penjabat Gubernur DKI Jakarta pengganti Anies Baswedan diharapkan merupakan sosok ideal yang memenuhi kriteria tertentu.
-
Pesan Taufan Pawe ke Ketua DPD Golkar Pinrang: Muliakan Pimpinan Golkar Kecamatan
Usman Marham resmi dilantik menjadi Ketua DPD II Golkar Pinrang, Sekretaris Syamsuri dan Bendahara Muh Yusuf.
-
Taufan Pawe: Gantung Saya Kalau Ada Bayar-bayaran di Golkar
Wali Kota Parepare dua periode ini optimis, di bawah komando Haji Pilli, Golkar Sidrap memenangkan Pemilu 2024.
-
Dilantik Walikota Parepare, Bupati Bone: Airlangga Hartarto Presidenku, Taufan Pawe Gubernurku!
Sebanyak 141 pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) II Partai Golongan Karya (Golkar) Kabupaten Bone resmi dilantik.
-
Bukan Ilham Arief Sirajuddin, Golkar Gowa Usulkan Dua Nama Ini Jadi Calon Gubernur Sulsel
Partai Golkar Gowa mengusulkan dua nama untuk maju sebagai Calon Gubernur Sulsel. Ada nama Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan Yasin Limpo
-
Mantan Birokrat Hingga Pengusaha Jadi Pengurus Partai Golkar Sinjai
Taufan Pawe melantik Andi Kartini Ottong sebagai Ketua Partai Golkar Sinjai untuk priode 2021-2026.
-
Lantik Pengurus Golkar Barru, Taufan Pawe Minta Kader Menangkan Airlangga Hartarto
Taufan Pawe meminta seluruh lapisan kader Golkar untuk memenangkan dan mengantarkan Ketua Umum Airlangga Hartarto untuk menjadi presiden.
-
Appi Percaya Diri Menangkan Golkar di Pileg dan Pilpres 2024
Munafri Arifuddin bertekad akan mengembalikan kejayaan Partai Golkar di Kota Makassar.
-
Sengketa Musda Golkar 2020, Syahrir Cakkari: Kita Gugat Pak Nurdin Halid
Kuasa hukum Farouk M Betta cs, Syaharir Cakkari menyampaikan, pihaknya menggugat pengurus DPD I Golkar Sulsel era HAM Nurdin Halid.