TAG
Andi Idris Syukur
-
Ibu-ibu Ini Setia Hadiri Sidang Bupati Barru
Mereka tampak hadir di Pengadilan bersama dengan ratusan simpatisan, keluarga dan kerabat Andi Idris Syukur sekitar pukul 10.00 wita.
Senin, 22 Agustus 2016 -
Sidang Molor Lagi, Andi Idris Syukur Tunggu Majelis Hakim 1,5 Jam
Terdakwa hadir di Pengadilan bersama dengan ratusan simpatisanya sekitar pukul 10.00 wita. Namun hingga pukul 11.34 wita persidangan belum dimulai.
Senin, 22 Agustus 2016 -
Kantor Bupati Barru Sepi, Pejabat ke Makassar Ikut Sidang Idris Syukur
Idris terdakwa dalam kasus dugaan gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Senin, 22 Agustus 2016 -
Wakapolrestabes Turun Tangan Pantau Pengamanan Sidang Bupati Barru
Setidaknya puluhan personel gabungan Kepolisian Resort kota Besar Makassar dan Polsek Ujung Pandang turut dikerahkan mengawal persidangan.
Senin, 22 Agustus 2016 -
Puluhan Polisi Mulai Siaga di Pengadilan
Mereka diturunkan untuk mengawal proses persidangan Bupati Barru, Andi Idris Syukur dalam perkara kasus tindak pidana gratifikasi
Senin, 22 Agustus 2016 -
Jelang Putusan, Ratusan Simpatisan Bupati Barru Mulai Berdatangan ke Pengadilan
Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Makassar menjadwalkan persidangan dengan agenda pembacaan putusan terhadap terdakwa, Senin (22/08/2016)
Senin, 22 Agustus 2016 -
Bupati Barru Sudah Siap Hadapi Pembacaan Putusan Besok
Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Makassar mengangendakan pembacaan putusan akan digelar Senin (22/08/2016) besok.
Minggu, 21 Agustus 2016 -
Besok Bupati Barru Jalani Sidang Putusan
Majelis Hakim langsung mengagendakan pembacaan putusan, lantaran kuasa hukum terdakwa tidak mengajukan duplik atau jawaban replik Jaksa Penuntut Umum
Minggu, 21 Agustus 2016 -
VIDEO: Suasana Bupati Barru Rayakan Ulang Tahun ke-61 di Rutan
Acara itu salah satu bentuk perayaan ulang tahun ke-61 orang nomor satu di Kabupaten Barru tersebut.
Rabu, 17 Agustus 2016 -
VIDEO: Idris Syukur Jadi Inspektur Upacara, Begini Prosesi Upacara HUT RI di Barru
Bupati Barru Andi Idris Syukur bertindak sebagai inspektur upacara.
Rabu, 17 Agustus 2016 -
Tak Ajukan Duplik, Kuasa Hukum Bupati Barru Tetap Pada Pembelaan
Andi Cakra Alam selaku hakim ketua mengagedankan sidang pembacaan putusan, Senin depan
Selasa, 16 Agustus 2016 -
Bupati Barru Hadapi Sidang Vonis Pekan Depan
Kuasa hukum terdakwa tidak mengajukan duplik atau jawaban replik Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Senin, 15 Agustus 2016 -
VIDEO: Bupati Barru Disambut Tepuk Tangan Usai Jalani Sidang
Bupati Barru dikawal setidaknya ratusan simpatisan, keluarga dan kerabatnya.
Senin, 15 Agustus 2016 -
PNS Beramai-ramai Hadiri Sidang Bupati Barru
Beberapa orang berpakaian Dinas pegawai berada di ruang sidang dan halaman Pengadilan
Senin, 15 Agustus 2016 -
Sidang Molor, Bupati Barru Menunggu Majelis Hakim Dua Jam
Ia dijadwalkan kembali mengikuti persidangan dengan agenda mendengarkan tanggapan (replik) dari Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Senin, 15 Agustus 2016 -
Hari Ini, JPU Bacakan Replik Kasus Bupati Barru
Agenda sidang kali ini mendengarkan tanggapan (replik) dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) atas pembelaan (pledoi) terdakwa pekan lalu.
Senin, 15 Agustus 2016 -
VIDEO: Sidang Pembelaan Bupati Barru
Isi pledoi terdakwa dibacakan langsung oleh sejumlah kuasa hukumnya
Selasa, 9 Agustus 2016 -
Pengacara: Idris Syukur Masih Bupati Bupati Barru
Disampaikan oleh Kuasa Hukum Andi Idris Syukur, M Aliyas Ismail
Senin, 8 Agustus 2016 -
FOTO: Sidang Lanjutan Andi Idris Syukur
Dengan agenda pembacaan pembelaan di Tipikor Makassar
Senin, 8 Agustus 2016 -
Pembelaan Terdakwa Bupati Barru Setebal 120 Halaman
Dibacakan di hadapan lima Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Makassar
Senin, 8 Agustus 2016