DPRD Sulsel
Legislator PAN DPRD Sulsel Hamzah Hamid Tolak Pengaspalan Depan Rumahnya
Legislator DPRD Provinsi Sulawesi Selatan Hamzah Hamid menolak proyek jalan di depan rumahnya tepat di Jl Borong Raya Baru 1 Kecamatan Manggala.
Penulis: Siti Aminah | Editor: Muh Hasim Arfah
Hamzah Hamid adalah Ketua DPD PAN Makassar.
Pengalamannya di parlemen tak diragukan. Hamzah tiga periode duduk di DPRD Makassar.
Pada Pemilihan legislatif (Pileg) 2009-2014 lalu, Hamzah terpilih melalui Daerah pemilihan (Dapil) IV Makassar, meliputi Kacamatan Panakkukang dan Manggala. Ia mengantongi 3.599 suara.
Pada Pileg 2014, Hamzah terpilih lagi melalui dapil sama, Dapil IV Makassar.
Dia memperoleh 5.099 suara. Lalu di Pileg dan Pilpres Serentak 2019, Hamzah terpilih lagi.
Perolehan suaranya makin naik. Dia meraih 6.290 suara.
Hamzah berhasil naik kelas ke DPRD Susel setelah 15 tahun di DPRD Makassar
Solidaritas konstituennya sangat kuat sehingga berhasil mengantar Hamzah ke Parlemen Sulsel.
Hamzah Hamid berhasil menembus kursi DPRD Sulsel dengan peroleha 22.638 suara. (*)
| DPRD Sulsel Dorong Perbaikan Jalan dan Jembatan Samallangi Sidrap |
|
|---|
| Lagi dan Lagi! Anggota DPRD Sulsel Interupsi Andi Sudirman-Fatmawati Tak Hadiri Paripurna |
|
|---|
| DPRD Sulsel Pindah ke Dinas BMBK Usai Gedung Terbakar, Ruang Komisi Sempat Dikeluhkan Panas |
|
|---|
| Banyak Kepala OPD Absen di Penyampaian Hasil Reses, Ketua DPRD Sulsel Geram |
|
|---|
| Daftar Anggota DPRD Sulsel Terlama Andi Ugi-Anzar Bate 7 Periode, Cicu-RP Masuki Periode Keempat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/20251121_TOLAK-PROYEK-JALAN_Tolak-proyek-2025.jpg)