Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Manfaat Tersenyum

Jangan Pandang Enteng, 6 Manfaat Tersenyum & Tertawa bagi Kesehatan, Kurangi Stres hingga Bahagia

Tak hanya mendengar saja, senyum dan tertawa juga saat Anda melihat, mendengar, atau membayangkan sesuatu yang menyenangkan atau lucu.

Editor: Arif Fuddin Usman
shutterstock
Ilustrasi Senyum dan Tertawa // Jangan Pandang Enteng, 6 Manfaat Tersenyum & Tertawa bagi Kesehatan, Kurangi Stres hingga Bahagia 

Jangan Pandang Enteng, 6 Manfaat Tersenyum & Tertawa bagi Kesehatan, Kurangi Stres hingga Bahagia

TRIBUN-TIMUR.COM – Sebuah gerak reflek, saat mendengar hal yang lucu, Anda akan tersenyum hingga tertawa.

Tak hanya mendengar saja, sikap tersebut juga saat Anda melihat, mendengar, atau membayangkan sesuatu yang menyenangkan atau lucu.

Tahukah jika tersenyum dan tertawa dapat memiliki efek positif pada kesejahteraan hidup?

Takut Gangguan Kesehatan Mental, Ruben Onsu Larang Betrand Peto Main Media Sosial, Ini Alasannya?

Terungkap Prabowo Kalah Kaya dari Erick Thohir, Nadiem Makarim Punya Rp 1 T, Angka Ini Membuktikan

Akan tetapi, seiring bertambah dewasa, seseorang cenderung semakin bermasalah untuk tersenyum dan tertawa.

Buktinya orang dewasa lebih jarang tersenyum dan tertawa.

Padahal, penelitian telah menunjukkan bahwa ada sejumlah manfaat kesehatan dari tersenyum dan tertawa.

Ini mungkin menggambarkan kenapa bayi atau anak kecil begitu memesona.

Karena mereka murah senyum, juga mudah tertawa.

Melansir dari LifeHack, berikut ini 6 manfaat kesehatan tersenyum dan tertawa yang akan kita dapat tanpa sadar. (*)

Artikel ini telah tayang di GridHEALTH.id dengan Judul "6 Manfaat Tersenyum dan Tertawa bagi Kesehatan, Bisa Kurangi Stres"

Sumber: Grid.ID
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved