Agenda Perdana Didik Farkhan Alisyahdi Kajati Sulsel, Curhat Soal Keluarga di Depan Anak Buah
Ia berbagi cerita tentang riwayat pendidikannya, perjuangan saat kuliah, hingga akhirnya diterima bekerja di perusahaan media.
Editor:
Ansar
Kejati Sulsel
KAJATI SULSEL - Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru, Didik Farkhan Alisyahdi (kiri), memimpin Rapat Paripurna perdananya di Gedung Kejati Sulsel, sesaat setelah Apel Pagi, Senin (27/10/2025). Rapat ini menjadi forum perkenalan resmi sekaligus penyampaian visi dan misi program kerja utama kepada seluruh jajaran struktural.
– Kepala Seksi Ekonomi dan Moneter Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, 2008-2009
– Kepala Sub Bagian Pengadaan Pegawai Kejaksaan Agung, 2009-2011
– Koordinator pada Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, 2011-2012
– Kepala Kejaksaan Negeri Sangatta, 2012-2014
– Kepala Bagian Pengembangan Pegawai Kejaksaan Agung, 2014-2015
– Kepala Kejaksaan Negeri Surabaya, 2015-2017
– Asisten Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, 2017-2019
– Koordinator Pada JAM intelijen Kejaksaan Agung, 2019
– Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Bali, 2019 – 2020
– Kepala Pusat Daskrimti Kejaksaan Agung RI, 2020 – 2023
– Kepala Kejaksaan Tinggi Banten, 2023 – 2024
– Inspektur II Jamwas Kejagung, 2024 –2025
– Kajati Sulsel, 2025.(*)
Baca Juga
| Rugikan Negara Rp3,8 Miliar Pegawai Bank BUMN Bulukumba Tersangka Kredit Fiktif |
|
|---|
| Kajati Sulsel Baru Dr Didik Spesialis Bongkar Kasus Mangkrak dan Besar |
|
|---|
| Didik Farkhan Alisyahdi Resmi Jabat Kajati Sulsel, Dilantik ST Burhanuddin |
|
|---|
| Kejati Sulsel Pantau Proyek Revitalisasi 28 Sekolah di Takalar, Tegaskan Tak Boleh Main-main |
|
|---|
| Daftar Nama 17 Kajati Baru, Didik Farkhan Alisyahdi di Kejati Sulsel |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.