Mantan Rektor UMI Meninggal
Kenang Mokhtar Noorjaya, Prof Zakir: Sosok Orang Tua Penyelamat Saya saat di UMI
Pria kelahiran Bone 77 tahun silam itu, meninggalkan seorang istri Prof Dr Masrurah Mokhtar yang kini menjabat Ketua Yayasan Wakaf UMI.
Penulis: Muslimin Emba | Editor: Saldy Irawan
Saat itu, Zaki Sabara adalah satu dari sekian mahasiswa UMI yang getol turun ke jalan berunjukrasa atau melakukan aksi demontrasi.
Oleh pemerintahan Orde Baru, aksi unjuk rasa mahasiswa UMI saat itu dianggap menjadi gangguan stabilitas keamanan.
"Beliau pernah hampir memecat saya saat menjadi mahasiswa karena tekanan penguasa masa orde baru, tapi beliau teguh tidak melakukan itu," kenang Zakir.
"Bahkan beliau pula salah satu yang mendorong saya menjadi dosen hingga memotivasi dan memberi ruang yang sangat leluasa kepada saya untuk berkarya dan mengabdi di UMI sampai menjadi guru besar," sebutnya.
Dan saat Zakir Sabara dilantik menjadi wakil dekan 3 FTI-FIK UMI tahun 2009 lalu, Mokhtar Noorjaya masih mengingat momen tersebut.
"Beliau menyampaikan itu, bahwa yg dilantik hari ini adalah mantan mahasiswa yang dulu hampir saya pecat menjadi mahasiswa," tuturnya.(*)
berita terkini makassar
Makassar
UMI
Mokhtar Noorjaya
mantan Rektor UMI meninggal
TribunBreakingNews
Running News
Sosok Mendiang Mokhtar Noorjaya di Mata Rektor UMI: Pengayom dan Bersahaja |
![]() |
---|
Ketua PKB Sulsel Azhar Arsyad Sampaikan Duka Atas Meninggalnya Mantan Anggota DPR Mokhtar Noorjaya |
![]() |
---|
Mokhtar Noorjaya Tinggalkan Satu Istri Empat Anak, Prof Zakir: Beliau Sosok Orang Tua Kami di UMI |
![]() |
---|
Mokhtar Noorjaya Meninggal, Kenangan Momen saat Masih Mahasiswa hingga Didorong Jadi Dosen |
![]() |
---|
Bank BNI Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Mantan Rektor UMI, Prof Mokhtar Noorjaya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.