Objek Wisata Batu Sikuku Desa Komba Luwu Rusak: Vandalisme Merajalela, Sampah Dibuang ke Sungai
Para pengunjung yang datang disuguhi pemandangan alam yang asri, batu sungai berukuran besar, dan air yang masih jernih.
Penulis: Muh. Sauki Maulana | Editor: Saldy Irawan
DOK PRIBADI
Para pengunjung yang datang disuguhi pemandangan alam yang asri, batu sungai berukuran besar, dan air yang masih jernih.
Namun kata Wandy, pengelola selalu berupaya untuk menjaga pengunjung tidak membuang sampah langsung ke sungai.
"Kemudian mengenai sampah di lokasi, memang untuk sementara tidak tersedia banyak tempat pembuangan sampah, namun pengelola selalu menyampaikan ke pengunjung agar kiranya sampah-sampah tersebut tidak dibuang sembarangan," pungkasnya.
"Dan itu pun sudah ada tercantum di penanda (signage) yang terpasang dilokasi. Namun kita semua tahu bahwa pasti ada-ada saja yang menghiraukannya. Dan yang paling penting harus dipahami bahwa objek wisata ini masih dalam tahap pengembangan," sambungnya.
Laporan Jurnalis Tribun Timur Muh Sauki Maulana
Baca Juga
| Karir Cemerlang 4 eks Kapolres di Sulsel Sudah Pangkat Brigjen, Siapa Duluan Bakal Jabat Kapolda? |
|
|---|
| Pesangon Tak Dibayarkan, Ratusan Karyawan Korban PHK PT SGS Ancam Geruduk DPRD Luwu |
|
|---|
| DPD RI Turun Evaluasi Tambang Luwu Lutim dan Bantaeng, Abdul Waris Halid: Banyak Aduan |
|
|---|
| Penyebab Luwu Belum Bisa Tetapkan UMK, Gaji Buruh Ikut UMP Sulsel |
|
|---|
| Polres Luwu Fokus 7 Pelanggaran Fatalitas di Operasi Zebra 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/penggunjungg-111.jpg)