Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

35 Legislator Bone Teken Mosi Tak Percaya, Komunikasi DPRD Tetap Berjalan Normal

Surat tersebut resmi diserahkan ke Sekretariat DPRD Bone pada Jumat, 10 Oktober 2025.

Penulis: Wahdaniar | Editor: Saldy Irawan
Kolase Tribun-timur.com
MOSI TIDAK PERCAYA - Kolase Hj Adriani A Page dari Fraksi PPP (kiri), surat yang dilayangkan 35 anggota DPRD Bone (tengah) dan Ketua DPRD Bone Andi Tenri Walinonong (kanan). Dalam surat itu, para anggota DPRD menyatakan sudah tidak percaya lagi Ketua DPRD karena dianggap telah mencederai marwah lembaga DPRD Bone dan melanggar tata tertib serta kode etik. 

H. Andi Swedi (Demokrat)

Halim Hasdin (PPP)

Andi Muhammad Idris (Golkar)

Andi Muhammad Bahtiar (Hanura)

Rangga Risa Swara (PPP)

Irwandi Burhan (Golkar)

Saheruddin (Demokrat)

Khairul Amran (PPP)

Muh. Asrullah (PPP)

Mulhan Natsir (Demokrat)

Andi Fadli Lura (PKB)

Andi Unru (Gerindra)

Indrajaya (Demokrat)

Andi Adhar

Andi Nurjaya (PKS)

Abdulkhaeri (NasDem)

Farel Adywansyah (PKB)

Andi Purnamasari Amier (Gerindra)

Andi Bobby Ishak (Golkar)

Yuyun Adriyani (PKS)

Andi Muh. Fadel (Gerindra)

Herman (PAN)

Andi Muhhad Ridwan (Golkar)

Sumber: Tribun Timur
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved