Target Rp342 M, Capaian PAD Maros Baru Rp135 M hingga Juli 2025
Kepala Bapenda, M Ferdiansyah mengatakan, pengumpulan PBB terkendala jumlah blanko Surat Pemberitahuan Pajak Terutang (SPPT).
Penulis: Nurul Hidayah | Editor: Sudirman
TRIBUN-TIMUR.COM / NURUL
PAD - Rapat evaluasi PAD di ruang rapat Bupati Maros, Selasa (29/7/2025). Pemkab Maros menargetkan PAD Rp342 miliar. 
Pasalnya dari 14 kecamatan hanya 4 diantaranya yang berhasil mencapai target yang ditetapkan.
“Yang sesuai target hanya Camba, Bantimurung, Maros Baru dan Marusu,” sebutnya.
Ia menyebutkan persoalan blanko terbatas harus diatasi.
Jika memungkinkan, blanko sudah dicetak bulan Desember dan dibagikan segera.
“Ini harus dicarikan solusi karena kendalanya SPPT yang tidak terbit, jika seperti ini, maka kita tidak akan capai target lagi,” sebutnya.
Tahun ini, Pemkab Maros menargetkan PAD Rp342 miliar.
Namun baru terkumpul Rp135 miliar atau 39 persen dari target.
Baca Juga 
		
		| Sosok Brigpol MT Terungkap, Polisi Maros Tersangka Pencurian Sapi, Rekan Israwati DPRD Takalar | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Mayat Perempuan di Bantimurung Diduga Dibunuh Kekasih Sendiri | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| UMI Gunakan Augmented Reality Edukasi Kesehatan Gigi di Maros | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| BREAKING NEWS: Warga Geger Temukan Mayat Wanita Dekat Penangkaran Kupu-kupu Bantimurung Maros | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Pungli Sertipikat Tanah Gratis, Kejari Maros Selidiki 350 Bidang di Labuaja | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.