Arus Balik
Dishub Sulsel: Edaran WFH ASN Bikin Lalin Arus Balik Lebih Longgar
Pemprov Sulsel menyebar edaran terkait kebijakan Work From Home (WFH) bagi sebagian Aparatur Sipil Negara (ASN)..
Penulis: Faqih Imtiyaaz | Editor: Sukmawati Ibrahim
Mulai dari melakukan pemantauan dan pengawasan terhadap pemenuhan dan pencapaian sasaran dan target kinerja organisasi. Menggunakan media informasi untuk penyampaian standar pelayanan melalui media publikasi.
Lalu membuka media komunikasi online sebagai wadah konsultasi maupun pengaduan serta memastikan bahwa output dari pelayanan yang dilakukan secara daring maupun luring sesuai dengan standar.
5. Pegawai ASN yang tidak mendapatkan penugasan untuk melaksanakan tugas kedinasan WFH, harus tetap hadir melaksanakan tugas di kantor masing – masing sesuai Surat Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 863/4752/BKD Tanggal 5 April 2024 Hal Pengawasan dan Pelaporan atas Kehadiran Aparatur Sipil Negara Setelah Pelaksanaan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah. (*)
Laporan Wartawan Tribun-Timur.com, Faqih Imtiyaaz
| 31.714 Penumpang Padati Bandara Sultan Hasanuddin H+3 Idulfitri |
|
|---|
| Antisipasi Kemacetan Arus Balik, ASN Pemkot Makassar Baru Efektif Berkantor 16 April 2024 |
|
|---|
| Cuaca Buruk Hambat Arus Balik Mudik di Bulukumba-Sinjai |
|
|---|
| Lonjakan Penumpang Arus Balik di Pelabuhan Bajoe Bone Capai 7.491 Orang |
|
|---|
| Penumpang Wings Air Rute Bua-Makassar di Arus Balik Membeludak, Hingga 16 April Terisi 40-70 Seat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Potret-lalu-lintas-arus-balik-di-Jl-Pelita-Kecamatan-Binamu-Kabupaten-Jeneponto00000.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.