Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Pemilu 2024

Periode Basli Ali Jadi Bupati Selayar Bakal Berakhir, Ini Daftar Tokoh Bakal Bertarung di Pilkada

Nama-nama ini masuk populer di masyarakat Selayar sebagai calon pengganti Bupati Basli Ali di Pilkada Selayar

|
Penulis: Samsul Bahri | Editor: Ansar
Kompas.com
Ilustrasi Bupati dan Wakil Bupati. Beberapa tokoh masyarakat Kabupaten Kepulauan Selayar disebut bakal bertarung di Pilkada. 

TRIBUNSELAYAR.COM, BENTENG- Beberapa tokoh masyarakat Kabupaten Kepulauan Selayar disebut bakal bertarung di Pilkada.

Mereka ramai diperbincangkan siap maju sebagai balon bupati di Selayar.

Nama-nama tersebut Brigadir Jenderal Purn Nur Salam Mallarangeng.

Selain itu ada Abd Rahman, Muh Natsir Ali, Ir H Andi Asing Samad.

Ada juga Ady Ansar, Kolonel TNI Andi Baso.

" Nama-nama ini masuk populer di masyarakat Selayar sebagai calon pengganti Bupati Basli Ali di Pilkada Selayar," kata seorang warga, Daeng Siudjung, Jumat (1/12/2023).

Bupati Selayar, Basli Ali dan wakilnya Saiful Arif sudah tak maju lagi di Pilkada Selayar tahun depan. 

Merka telah dua kali menjabat sebagai bupati dan wakil bupati di Selayar.

Saiful Arif pernah menjadi wakil bupati dari dari Syahrir Wahab (almarhum).

Dan menjabat sebagai wakil bupati dari Basli Ali, priode 2020-2023.

Kabupaten Kepulauan Selayar masuk daftar Pilkada serentak di Sulsel pada November tahun depan.

Pilkada serentak ini bersamaan dengan Pilkada Kabupaten Bantaeng, Bulukumba dan Sinjai, serta sejumlah kabupaten lainnya.

Sepanjang sejarah Pilkada langsung, suhu politik di Selayar tergolong damai..

Maski ada demo-demo pasca Pilkada lalu namun tak mengganggu stabilitas daerah tersebut. 

Berbeda dengan Pilkada Bulukumba dan Sinjai. 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved