Rekomendasi Pakaian Imlek di TSM Makassar, Ada Diskon hingga 70 Persen
Jika masih bingung memutuskan yang cocok untuk dikenakan, patut berkunjung ke Trans Studio Mall (TSM) Makassar.
Penulis: Rudi Salam | Editor: Saldy Irawan
DOK PRIBADI
Pengunjung berjalan masuk dalam salah satu tenant di TSM Makassar, Sabtu (14/1/2023). TSM Makassar memberikan promo hingga 70 persen untuk pakaian yang cocok digunakan saat Imlek 2023.
Koleksi yang terinspirasi dari collegiate meliputi topi, Rugby top, Reversible Tote, hingga Baggy Daddy Jeans yang dijual dengan harga mulai dari Rp349 ribu.
Lucky Angpao
Selain rekomendasi outfit, yang tak kalah menarik dan pastinya ditunggu oleh para pengunjung setia TSM Makassar adalah program belanja Shop n Pick Lucky Angpao mulai 13 -22 Januari 2023.
Para Loyalty Members berkesempatan mendapatkan berbagai hadiah menarik yang telah disiapkan.
Termasuk shopping vouchers dengan melakukan transaksi pembelanjaan menggunakan aplikasi Allo Bank senilai minimal Rp150 persen.
Shopping vouchers juga dapat didapatkan dengan menukarkan struk belanja pada booth Customer Service (tidak berlaku gabungan struk).(*)
Baca Juga
| Buruh KIBA Kalah Gugatan, Praktik Kerja 12 Jam Dianggap Sah oleh Hakim |
|
|---|
| Pesta Rakyat Honda di MCN 2025: Kolaborasi Kuliner, Musik, dan Kreativitas Anak Muda |
|
|---|
| Muh Fitrah Hardiansyah, Sosok RT 08 Pandang Makassar Ubah Sampah Jadi Manfaat |
|
|---|
| Sampah Menumpuk di Pasar Pannampu, Munafri Arifuddin Tegur Camat Tallo |
|
|---|
| Yuran Fernandes Is Back! Kapten PSM Makassar Kembali Bermain Saat Lawan Dewa United |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.