TAG
Sungai Masamba
-
Sungai Masamba Meluap Lagi, Satu Rumah Ikut Terseret
Tingginya curah hujan mengakibatkan luapan air Sungai Masamba kembali terjadi pada Senin (13/7/2020) dini hari.
Senin, 13 Juli 2020 -
Bupati Indah Putri Indriani Pimpin Gotong Royong di Bantaran Sungai Masamba
Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani memimpin gotong royong pembuatan tanggul darurat di bantaran Sungai Masamba, Kamis (2/7/2020).
Kamis, 2 Juli 2020 -
Normalisasi Sungai Masamba, Pemkab Luwu Utara Turunkan 2 Eskavator
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu Utara, Sulawesi Selatan, menurunkan dua eskavator menormalisasi Sungai Masamba.
Senin, 22 Juni 2020 -
2 Sungai Meluap, 11 Desa/Kelurahan di Luwu Utara Terendam
BPBD Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, mencatat 11 desa/kelurahan terendam banjir, Kamis (18/6/2020).
Kamis, 18 Juni 2020 -
Anggota DPR RI Muhammad Fauzi Kunjungi Pengungsi Luapan Sungai Masamba
Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Muhammad Fauzi meninjau langsung para pengungsi luapan Sungai Masamba di Gedung Pemuda Masamba
Kamis, 18 Juni 2020 -
Sungai Masamba Luwu Utara Meluap, 82 Warga Dievakuasi ke Gedung Pemuda
Banjir merendam puluhan rumah di Kampung Lontang, Kelurahan Bone, Kecamatan Masamba, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan.
Kamis, 18 Juni 2020 -
Sungai Masamba Luwu Utara Meluap, Warga Mengungsi
Informasi dihimpun TribunLutra.com, air setinggi paha orang dewas merendam rumah warga sejak tiga jam lalu.
Kamis, 18 Juni 2020 -
Erosi Sungai Masamba Kian Mengkhawatirkan, Kebun Warga Desa Pongo Hanyut
Warga meminta pemerintah daerah segera melakukan penangan serius menghindari terjadinya pengikisan lebih luas.
Minggu, 7 Juni 2020 -
Sungai Masamba Kembali Meluap, Warga Lontang Luwu Utara Tinggalkan Rumah
Di Lontang, dilaporkan air setinggi lutut orang dewasa mulai merendam rumah penduduk.
Minggu, 31 Mei 2020 -
Warga Luwu Utara Korban Banjir Butuh Air Bersih
Tanaman jangka pendek seperti jangung yang banyak dibudidayakan warga di tiga desa itu terancam gagal panen.
Senin, 18 Mei 2020 -
3 Desa di Luwu Utara Terendam Banjir, Warga Kesulitan Air Bersih
Tiga desa di wilayah hilir Sungai Masamba, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, terendam banjir.
Senin, 18 Mei 2020 -
Bupati Luwu Utara Tinjau Hulu Sungai Masamba Pasca Banjir
Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani, meninjau hulu Sungai Masamba di Desa Lero, Kecamatan Masamba.
Minggu, 17 Mei 2020 -
482 Warga dan 2 Obyek Wisata Terkena Dampak Banjir Sungai Masamba Luwu Utara
Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Luwu Utara, Muslim Muhtar menyebutkan, korban banjir berasal dari empat desa/kelurahan.
Sabtu, 16 Mei 2020 -
Sungai Masamba Luwu Utara Meluap, Warga Tinggalkan Rumah
Misalnya di Kelurahan Bone Tua, sejumlah orang memilih meninggalkan rumah dan mengamankan diri di Masjid Agung Syuhada Masamba.
Kamis, 14 Mei 2020 -
Erosi Sungai Masamba Ancam Jalan dan Kebun Warga Pongo Lutra
Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Luwu Utara, Muslim Muhtar, mengaku telah memikirkan penanganan masalah tersebut.
Rabu, 26 Juni 2019 -
VIDEO: Kesbangpol Luwu Utara Gelar Diskusi Politik
Kepala Kesbangpol Luwu Utara, Enyon, mengatakan, salah satu tujuan diskusi politik ini untuk meningkatkan partisipasi masyarakat
Jumat, 17 November 2017 -
2019, Makassar-Sulteng Sisa Ditempuh 13 Jam via Darat
Sementara kalau mereka naik mobil ke Makassar butuh waktu 10 jam. Jalur yang akan dibangun ini akan meringkas jalur 300 kilo meter (km) menjadi 25 km.
Kamis, 3 Agustus 2017 -
Malam Ini Luwu Raya Diguyur Hujan Lebat
ujan diperkirakan akan terus mengguyur Kabupaten Luwu Raya dan sekitarnya hingga jelang tengah malam nanti.
Rabu, 29 Maret 2017 -
Sudah 3 Bupati, Luwu Utara Masih Langganan Banjir
Salah satu hal yang belum mampu diatasi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu Utara adalah banjir yang disebabkan meluapnya air Sungai Rongkong.
Rabu, 22 Februari 2017 -
Sukseskan Indonesia Bebas Sampah 2020, Ini yang Dilakukan Pemkab Lutra
HPSN adalah bagian perwujudan pemerintah dalam rangka menumbuhkan kesadaran yang kuat
Selasa, 21 Februari 2017