Tribun RT RW
Adil Ketua RT Tiap Malam Ronda Demi Keamanan Warga Batua
Sejak diamanahkan memimpin RW 01, Adil menyebut keamanan lingkungan menjadi prioritas utamanya.
Penulis: Erlan Saputra | Editor: Saldy Irawan
ISTIMEWA
SOSOK RT - Pjs Ketua RW 01 Kelurahan Batua, Kecamatan Manggala, Makassar, Muhammad Adil. Adil menjelaskan motivasinya menjalankan rutinitas tersebut hampir tanpa absen.
Adil mendapat dukungan penuh dari istrinya, Dahlia, serta lima anaknya.
Ia berharap program keamanan dan kebersihan yang dijalankan terus berlanjut dan memberi manfaat besar bagi RW 01 Batua.
“Intinya, kita ingin wilayah tetap aman, bersih, dan warga merasa dilayani,” pungkasnya.
PROFIL
Nama Lengkap: Muhammad Adil
Tempat/Tanggal Lahir: Maros, 29 Oktober 1970
Alamat: Jl. Inspeksi PAM Lorong 4 No. 212, Batua
Jabatan: Pjs Ketua RW 01 Batua
Jumlah RT: 7 Rumpun Keluarga
Jumlah Kepala Keluarga: 500+ KK
Pekerjaan: Buruh Harian Lepas
Aktivitas Tambahan: Cleaning Service (CS)
Hobi: Olahraga
Istri: Dahlia
Anak: 5 orang.(*)
Berita Terkait: #Tribun RT RW
| Pertarungan Ketat Ketua RT Makassar! Pemkot Siapkan Mekanisme Lot Jika Suara Kandidat Imbang |
|
|---|
| Bagaimana Penentuan Suara Imbang saat Pemilihan RT? Pemkot Siapkan Opsi Lot |
|
|---|
| Pak RT Sang Penjaga Lorong! Perjuangan Indra Menghadapi Banjir dan Sampah di Batua Makassar |
|
|---|
| Pemilihan Ketua RT di Makassar Digelar 3 Desember, RW Menyusul 8 Desember |
|
|---|
| Rekrutmen Petugas TPS Pemilihan RT Makassar Dibuka 18–20 November, Berapa Honornya? |
|
|---|
