Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Kronologi Dugaan Pelecehan Seksual Nenek 60 Tahun di Takalar

Ruslam menceritakan korban dugaan pelecehan seksual dalam perjalanan pulang ke rumahnya dari sawah

Penulis: Makmur | Editor: Ari Maryadi
Makmur, Tribun Timur
Perusakan Rumah - Rumah terduga pelaku pelecehan seksual di Desa Ko'mara, Kecamatan Polongbangkeng Utara, Takalar, dirusak massa, Senin (26/5/2025). 

Tapi karna sudah tidak tahan memendam,  korban melaporkannya kejadian ini ke keluarganya dan pihak pemerintah desa.

Setelah melaporkannya, keluarga korban marah dan melakukan pengrusakan rumah terduga pelaku.

"Sekitar 20 orang yang masuk membongkar, sisanya ada 30 di luar, di jalan, berjaga-jaga," kata Ruslam.

Massa membongkar dinding rumah terduga pelaku.

Letak rumah terduga pelaku dan korban tidak jauh.

Rumah keduanya berhadapan, hanya dipisahkan oleh jalan.

"Sampai hari ini, keluarga korban masih berjaga di rumahnya," katanya.

Sementara rumah terduga pelaku kosong.

"Terduga pelaku tidak diketahui keberadaannya saat ini," katanya.

Sumber: Tribun Timur
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved