Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Penyebab KASN Sanksi Kepala Dinas di Sulsel Gegara Foto Bareng Relawan Calon Bupati

Sebab, keempat ASN tersebut tertangkap kamera berfoto di sebuah acara dengan peserta memakai baju bertulis Kita ABM.

|
Penulis: Muh. Sauki Maulana | Editor: Saldy Irawan
DOK PRIBADI
4 terlapor saat berfoto di acara penutupan kusus lisensi pelatih D di Wisma Karmila, Kota Belopa pada 15 Juli 2024.  

Kata Sulaiman, pihaknya telah mengigatkan kepada keempat ASN terlapor agar tidak melanggar kode etik ASN jelang Pilkada.

"Pengakuan, mereka itu acara resmi sepak bola. Ternyata tidak boleh. Karena ada tulisan ABM. Itulah penyebabnya. Supaya berhati-hati lagi. Artinya kan, pada prinsipnya tidak berniat ji. Makanya saya bilang hati-hati ki, karena sekarang sudah masuk tahapan," tutupnya.

 

 

Laporan Jurnalis Tribun Timur Muh Sauki Maulana

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved