Benarkah PKB Tak Lirik Adnan Maju Pilgub Sulsel? Begini Reaksi Ian Latanro
Menanggapi hal ini, Ian Latanro mengatakan bahwa itu baru sekadar pernyataan, bukan surat rekomendasi.
Penulis: Erlan Saputra | Editor: Saldy Irawan
Sehingga Andi Sudirman juga dianggap punya peluang dalam kontestasi Pilgub Sulsel.
"Kalau yang lain kan belum terlihat partai pengusungnya," tandas Haekal.
Haekal menambahkan, DPP PKB bakal mengeluarkan surat tugas pada awal Agustus 2024.
Surat tugas itu diserahkan langsung oleh Muhaimin Iskandar.
"Kalau pun Pak Ketum (DPP PKB) berhalangan atau punya kesibukan, kemungkinan akan diserahkan oleh Ketua DPW PKB Sulsel (Azhar Arsyad)," tutup Haekal.
Baca Juga
| Azhar Arsyad Menguat Maju Kembali Calon Ketua PKB Sulsel 2025-2030, DPC Jeneponto Dukung |
|
|---|
| Kepsek SMPN 1 Pallangga Tersangka Korupsi Dana BOS, Kerugian Negara Capai Rp1,37 Miliar |
|
|---|
| Tenda Roder Rachmat Tent Dukung Kelancaran Puncak Hari Jadi Gowa ke-705 |
|
|---|
| Mahasiswa Polbangtan Kementan Lakukan Pendampingan Program Hilirisasi dan Swasembada Gula Nasional |
|
|---|
| Bupati Husniah Talenrang Ajak Warga Rawat Kebersamaan di Hari Jadi Gowa ke-705 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Bupati-Gowa-Adnan-Purichta-Ichsan-8976.jpg)