Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Puluhan Siswa SMK Sultan Hasanuddin Gowa Belajar Jurnalistik di Tribun Timur

Ronald Ngantung berbagi cerita tentang sejarah Tribun Timur hingga proses jurnalistik. 

Tribun Timur
KUNJUNGAN JURNALISTIK - SMK Sultan Hasanuddin kunjungan jurnalistik ke Tribun Timur. 

TRIBUN-TIMUR.COM - Puluhan siswa Sekolah Menegah Kejuruan (SMK) Sultan Hasanuddin Gowa belajar jurnalistik di Tribun Timur Jl Opu Daeng Risadju, Makassar, Selasa (18/11/25).

Kunjungan jurnalistik didampingi penanggung jawab Ustazah Nurlaela.

Kunjungan diterima Wakil Pemimpin Redaksi Ronald Ngantung.

Ronald Ngantung berbagi cerita tentang sejarah Tribun Timur hingga proses jurnalistik. 

Para santri-santriwati juga diajak berkeliling di redaksi Tribun Timur lantai 2.

Para santri melihat langsung proses editing berita hingga editing video. 

"Alhamdulillah dapat ilmu baru, semoga bisa diterapkan di sekolah"kata Rezky Aminullah usai melihat langsung proses editing berita. 

 

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved