Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Gawat! 2.516 Anak Putus Sekolah di Jeneponto

Jumlah tersebut adalah data sementara dirilis jajaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Jeneponto. 

TRIBUN-TIMUR.COM/MUH AGUNG PUTRA PRATAMA
Pj Bupati Jeneponto, Junaedi Bakri. 

"Harapan kita ke depan kalau ini tuntas saya kira ya angka kesejahteraan masyarakat, angka kemiskinan bisa kita tekan," terangnya. 

"Kita akan persiapkan fasilitas dan tenaga pendidik, bukan persoalan pemberian beasiswanya akan tetapi bagaimana pemerintah meyakinkan bahwa dengan bersekolah pasti kalian akan lebih baik, perhatian pemerintah akan lebih maksimal," pungkasnya. 

Laporan Jurnalis Tribun-Timur.com, Muh Agung Putra Pratama 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved