Warga Minta Kandang Ayam Tak Berizin di Attakae Wajo Ditutup, Lalat dan Bau Busuk Mengganggu
Tidak hanya itu, pengendalian lalat dan pengelolaan limbah serta vektor penyakit tidak terkendali dengan baik.
Editor:
Ansar
Tribun-Timur.com
KANDANG AYAM - Potret Kandang Ayam Ras Pedaging milik Muhammad Yunus dinilai ganggu kenyamanan warga, di lingkungan Bolatellue, Kelurahan Attakae, Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, Selasa (11/11/2025). Lalat dan bau busuk menyengat ganggu warga.
"Sudah kami perintahkan pemilik perbaiki pengelolaan limbahnya, kalau toh nanti tidak dijalankan dan masih mengganggu warga, kami siap rekomendasikan untuk tutup itu usaha," tegasnya.
Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Wajo, Dwi Aprianto belum bisa memberikan pernyataan secara lengkap.
"Iya, saya ada rapat dulu. Belum bisa jelaskan secara rinci," tandasnya. (*)
Baca Juga
| Warga Wajo Sulsel Protes Gara-gara Ternak Ayam Milik Yunus |
|
|---|
| Nasib Anggota Bawaslu Wajo Rudapaksa Pegawai PPPK |
|
|---|
| Sosok Anggota Bawaslu Wajo Heriyanto Dicopot DKPP gegara Rudapaksa Pegawai PPPK Berulang Kali |
|
|---|
| Dinkes Wajo Aktif Cek Kesehatan Gratis, Target 410 Ribu Warga Ikut Tahun Ini |
|
|---|
| Harga Gabah Anjlok ke Rp6.200 per Kilo, DPKP dan Bulog Wajo Cek Harga ke Tengkulak |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/KANDANG-AYAM-Potret-Kandang-Ayam-Ras-Pedaging.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.