TAG
Lembaga Adat Daerah
-
Dihujat Akibat Konflik Adat di Gowa, Bupati: Ada yang Sesatkan Arti Pengukuhan Saya di LAD
Menanggapi berbagai pemberitaan mengenai kontroversi Lembaga Adat Daerah Gowa ini, Adnan Purichta mengirimkan tulisan kepada redaksi tribun-timur.com
Senin, 12 September 2016 -
Jelang Pelantikan LAD Kerajaan Gowa, Muncul Seperti Lafadz Allah di Atas Balla Lompoa
Muncul seperti lafadz Allah di langit tepat di atas Istana Balla Lompoa, ada juga yang membacanya fenomena itu berlafadzkan Al Malik.
Kamis, 8 September 2016 -
DPRD Gowa Sahkan Lima Perda, Salah Satunya LAD
selain LAD Perda lain yang disahkan yakni RPJMD Tahun 2015
Minggu, 14 Agustus 2016 -
Pansus Hapus Kata 'Raja', Adnan Tetap Ketua LAD
Ketua Pansus, Kasim Sila saat dihubungi media mengatakan, setelah direvisi, Bab III kini hanya sisa dua pasal saja.
Selasa, 26 Juli 2016 -
Rapat Raperda LAD Gowa, Dua Anggota Pansus Tinggalkan Ruangan
Asriady Arasy dan Roby Harun langsung keluar karena menilai raperda tersebut terlalu dipaksakan untuk disahkan.
Sabtu, 23 Juli 2016 -
Pansus Akan Revisi Raperda LAD
"Ada naskah yang akan dirubah. Itu pada pasal 3 bab III. Ada beberapa poin tapi belum kita pastikan yang mana," katanya, Kamis (30/6/2016).
Kamis, 30 Juni 2016 -
Tim Penyusun Mengaku Naskah LAD Gowa Berdasarkan Landasan Filosofis
"Dasar pembuatan salah satu poin itu adalah hasil dari pemikiran beberapa teman akademisi dan ahli. Bukan hanya saya saja," katanya.
Kamis, 16 Juni 2016 -
Tidak Cukup Referensi, LAD Raja Gowa Tidak Bisa Dijadikan Perda
Wakil Ketua (Pansus), Yusuf Harun bahkan meminta agar naskah akademis Ranperda LAD dikembalikan ke eksekutif untuk dikaji dan direvisi kembali.
Rabu, 8 Juni 2016 -
Daripada Ribut Tentang Raja Gowa, Pejabat Diminta Lebih Perhatikan Kasus Asusila
Menurutnya, masyarakat Gowa dibenturkan dua persoalan yang menyita perhatian dan membingungkan bagi khalayak ummat.
Rabu, 25 Mei 2016 -
Pansus LAD Kunjungi DPRD Solo Konsultasi Ranperda Lembaga Adat
"Saya lagi rapat di DPRD Solo untuk tambah referensi terkait perda LAD. Rencana balik Kamis besok," ujarnya saat dihubungi tribun via pesan singkat.
Selasa, 3 Mei 2016 -
VIDEO: Komisi IV Pertanyakan Pembentukan Ketua Pansus LAD yang Tak Sesuai Tatib
Pembentukan pansus itu pun sekaligus rapat pemilihan ketua pansus yang pimpin oleh Wakil Ketua DPRD, Haris Tappa.
Selasa, 26 April 2016 -
Asriady Arasi Nilai Pembentukan Ketua Pansus LAD Tidak Sesuai Tatib
Pasalnya, rapat yang berlangsung Senin (25/4/2016) kemarin itu, digelar tidak sesuai dengan tata tertib DPRD Gowa sendiri.
Selasa, 26 April 2016 -
Kecewa, Ketua Komisi IV DPRD Gowa Update Status Soal LAD
Legislator Demokrat ini pun mengaku kecewa dengan rapat yang dilaksanakan tanpa qourum atau kehadiran anggota pansus lainnya.
Selasa, 26 April 2016 -
Pansus Ranperda LAD DPRD Gowa Resmi Dibentuk
Hal ini dikatakan Wakil Ketua DPRD Gowa, Haris Tappa, saat bertemu dengan rekan media dikantornya.
Senin, 25 April 2016