Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

110 Tahun PSM

Tomas Trucha Punya PR Berat, Lini Belakang PSM Mudah Ditembus

Pelatih Tomas Trucha punya banyak PR. Madura United leluasa menyerang, PSM gagal maksimalkan peluang..

Penulis: Kaswadi Anwar | Editor: Sukmawati Ibrahim
PSM MAKASSAR
EVALUASI PSM – Bek sayap kanan PSM Makassar, Syahrul Lasinari, duel dengan penyerang Madura United, Balotelli, pada pekan ke-11 Super League 2025/2026 di Stadion BJ Habibie, Parepare, Minggu (2/11/2025). PSM Makassar masih perlu membenahi lini pertahanan dan penyerangan. 

“PSM mengikuti irama Madura dengan bermain slow compact defence. Padahal bisa maksimalkan dua wing-nya,” katanya.

PSM juga melepas lima tembakan dari luar kotak penalti.

Hanya dua mengarah ke gawang dan berhasil ditangkap Miswar Saputra.

Menurut Imran, tembakan dari luar kotak penalti penting saat sulit mencetak gol.

Pemain PSM perlu mengasah tembakan dan mencari ruang kosong saat latihan.

“Latihan harus lebih intensif untuk shooting dan pergerakan mencari ruang,” tuturnya.

 Statistik PSM Makassar vs Madura United

  1. Total tembakan: 19 vs 10
  2. Tendangan tepat sasaran: 6 vs 4
  3. Tembakan melenceng: 5 vs 4
  4. Tembakan dari dalam kotak penalti: 12 vs 7
  5. Tembakan dari luar kotak penalti: 5 vs 3
  6. Lemparan ke dalam: 19 vs 18
  7. Umpan silang: 6/18 vs 3/7
  8. Truepass: 3 vs 5. (*)
     

Sumber: Tribun Timur
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved