Sosok Muh Zulkifli Mochtar Kolumnis 'Kilas Tokyo' di Tribun Timur Jadi Ketua IKA Unhas Jepang
Dr Muh Zulkifli Mochtar, penulis dan konsultan Smart Community di Negeri Sakura, Jepang
Lalu Zulficar Mochtar, mantan Dirjen Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Salwa Mochtar kini menjadi Direktur RS Islam Faisal.
Zainal Abidin dan Zulfa Mochtar juga lulusan Unhas.
Menariknya, hampir semua saudaranya adalah penulis di berbagai media lokal dan nasional.
Zulkifli kini fokus menulis tentang Jepang.
"Jepang adalah salah satu negara termaju di dunia yang punya pioner keunggulan dalam berbagai bidang," ujarnya.
"Banyak hal yang bisa kita jadikan pelajaran, seperti kultur High Trust Society... sebuah nilai yang penting untuk menciptakan ekonomi berkelanjutan."
Ia berharap alumni Unhas di Jepang dapat menjadi "pioner inspirasi" bagi almamater dan masyarakat Indonesia dalam mewujudkan pembangunan yang "maju, berkeadilan, berkualitas, humanis, dan berkelanjutan."(*)
| Eks Menteri P2MI Abdul Kadir Karding Pulang Kampung ke Makassar, Inilah Agendanya |
|
|---|
| Bertabur Tokoh Mukernas KKSS: Menteri, Wamen, Jenderal, Gubernur, hingga Rektor |
|
|---|
| Amran Sulaiman Resmi Lantik Munafri Arifuddin Ketua IKA FH Unhas |
|
|---|
| Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin Pakai Mobil Pribadi Hadiri Pelantikan IKA Unhas |
|
|---|
| Sosok 2 Menteri Asal Sulsel 10 Besar Survei Kepuasan Publik Kabinet Prabowo |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/20251115-Dr-Muh-Zulkifli-Mochtar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.