Berita Viral
Viral Guru di Makassar Mengaku Ditiduri Anggota DPRD, Polisi: Tidak Ada Laporannya
Kasat Reskrim Polrestabes Makassar AKBP Devi Sujana yang dikonfirmasi ihwal viralnya kasus itu, mengaku belum menerima laporan dari terduga korban.
Penulis: Muslimin Emba | Editor: Alfian
Instagram/@teropongmakassar
GURU HONORER - Kolase tangkapan layar unggahan akun Instagram teropongmakassar terkait pengakuan guru honorer yang mengaku ditiduri oknum Anggota DPRD Kota Makassar. Pihak Polrestabes Makassar mengaku belum menerima adanya laporan tersebut.
Hanya saja kata Devi, pihak AM juga belum melapor ke Polrestabes Makassar terkait rencananya melaporkan dugaan pencemaran nama baik.
"Cuma kalau itu saya lihat diberita lain, itu ada si anggota DPRD itu mau melapor pencemaran nama baik dan pemerasan. (Tapi) Belum (melapor) juga," jelasnya.
Devi pun menegaskan jajaran Sat Reskrim Polrestabes Makassar akan bertindak profesional dalam persoalan ini.
Ia mengaku akan menerima setiap laporan warga yang merasa dirugikan dan akan memprosesnya sesuai prosedur hukum yang berlaku.
"Intinya kita cari kepastian hukum, itu saja. Cuma sampai sekarang ini kita masih telusuri identitas orang ini," tuturnya.(*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Viral
Viral di Medsos Polres Jeneponto Diduga Lepas Pengedar 11 Saset Sabu |
![]() |
---|
Viral Video 2 Polisi di Bone Peras Pelapor Rp10 Juta, Kapolres: Sudah Ditindak |
![]() |
---|
Polisi Buru Pemilik Rolls-Royce Usai Viral Pakai Plat Gantung Melintas di Jl AP Pettarani Makassar |
![]() |
---|
Viral Warga Ngamuk Bawa Parang Diduga Gegara Sengketa Lahan Pasar Taretta Bone |
![]() |
---|
Viral Pemuda Tawuran di Jl Pannara Makassar, Nitizen: Murni Perang Kelompok atau Cipta Kondisi? |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.