Mutasi Polri
Ingat Chuck Putranto Perwira Polri dari Toraja Terlibat Kasus Sambo? Kini Naik Pangkat dan Dimutasi
Masih ingat Chuck Putranto, mantan Sekretaris Pribadi (Spri) Ferdy Sambo saat menjabat Kadiv Propam Polri sekaligus mantan Wakaden B Biro Paminal
“Siap,” Chuck tak kuasa menjawab.
Tak hanya memerintahkan Chuck untuk mengambil kembali DVR CCTV, dia juga meminta sekretaris pribadinya itu untuk melihat dan menyalin isi rekaman CCTV.
“Kamu ambil CCTV-nya, kamu copy dan kamu lihat isinya,” kata Sambo. “Lakukan, jangan banyak tanya. Kalau ada apa-apa saya tanggung jawab,” lanjutnya dengan nada marah.
“Siap, jenderal,” jawab Chuck.
Benar saja, Chuck langsung melaksanakan perintah Sambo untuk mengambil DVR CCTV.
Begitu rekaman CCTV sudah kembali di tangan, dia menghubungi rekannya, Baiquni Wibowo, untuk menyalin rekaman dokumen tersebut.
Selanjutnya, Chuck, Baiquni, dan dua anggota Polri lainnya, AKBP Arif Rachman Arifin dan AKBP Ridwan Rhekynellson Soplanit bersama-sama menonton rekaman CCTV itu.(*)
| Polda Sulsel Dipimpin Tiga Kapolda Setahun Terakhir, Lulusan Akpol 91 Gantian Tugas di Makassar |
|
|---|
| Rusdi Hartono Diganti Jabat Kapolda Sulsel 27 Hari Pasca Rusuh Makassar, Penggantinya Masih Brigjen |
|
|---|
| Daftar 4 Kapolda atau Jenderal Bintang 2 Pensiun Mutasi Terbaru Polri, Ada hanya 4 Bulan Menjabat |
|
|---|
| Profil dan Rekam Jejak Brigjen Dekananto Wakapolda Metro Jaya, Akpol 1994 |
|
|---|
| Karier Moncer Irjen Karyoto Besan Dedi Mulyadi, Kapolda Metro Jaya Promosi Jabatan Kabaharkam Polri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Chuck-Putranto-1-382024.jpg)