Heboh Gegara Doyan 'COD' Wanita, Terungkap Larangan Abdul Gani Gubernur Maluku Utara ke Anaknya
Kelakuan Abdul Gani Kasuba terbongkar dalam sidang lanjutan kasus dugaan suap dan gratifikasi yang menjeratnya.
Sebelumnya Eliya Gabrina Bachmid dalam kesaksiannya mengklaim bahawa AGK sering memerintah dirinya untuk mencarikan perempuan.
Setelah mendapatkan perempuan pilihan Eliya lalu disuru menemani perempuan ke kamar lalu AGK ikut nyusul, keterangan mendapat kecam dari pihak keluarga AGK.
Harta Kekayaan Abdul Gani Kasuba
Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara Komisi Pemberantasan Korupsi (LHKPN KPK) menyebut harta kekayaan Abdul Ghani mencapai Rp6,4 miliar per tanggal 31 Desember 2022.
Sumber kekayaan terbanyak miliknya berupa aset tanah bangunan berada di 9 lokasi dengan total Rp5.380.000.000.
Aset tersebut, semuanya didapatkan dari hasil sendiri.
Untuk lokasi tersebar di Kota Ternate, Halmahera Selatan, hingga Jakarta Selatan.
Sedangkan urusan isi garasi, Abdul Ghani hanya mencantumkan satu kendaraan roda empat.
Dirinya memiliki Toyota Kijang Innova tahun 2021 dengan nilai Rp75.000.000.
Abdul Ghani juga menyertakan harta bergerak lainnya sebesar Rp330.000.000.
Masih berdasarkan LHKPN KPK, dirinya menyimpan kas dan setara kas sebanyak Rp673.409.184.
Kekayaan Abdul Ghani utuh lantaran tidak memiliki utang.
Sehingga total kekanyaannya mencapai Rp6.458.409.184.
KPK Periksa Anak Abdul Gani Kasuba
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil anak mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba, Muhammad Thariq Kasuba.
| Warga Sulsel Gemar Belanja Online, Tapi Pembayaran Masih Dominasi COD |
|
|---|
| Gubernur Malut Sherly Pakai Kostum Putri Duyung Rayakan HUT RI di Bawah Laut |
|
|---|
| Sherly Tjoanda Temui Jaksa Agung di Jakarta, Sampaikan 1 Permintaan ke ST Burhanuddin |
|
|---|
| Sosok Sherly Gubernur Maluku Utara Dijodohkan dengan Dedi Mulyadi, Sudah Bertemu di Subang Jabar |
|
|---|
| Modus COD Pakai Resi Palsu di Maros dan Makassar, 2 Bersaudara Ditangkap Jatanras Polrestabes |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Keluarga-Eks-Gubernur-Maluku-Utara-Malut-Abdul-Gani-Kasuba-AGK-menanggapi.jpg)