Sama-sama Pengawal Jokowi, Ini Sosok 2 Jenderal Termuda TNI dan Polri
Sama-sama Kepercayaan Jokowi, ini sosok dua jenderal termuda TNI dan Polri Brigadir Jenderal Faisol Izuddin Karimi dan Adi Vivid Agustiadi Bachtiar
Eks pengawal Jokowi itu lahir di Gresik 22 April 1977
Miliki kualifikasi pasukan khusus TNI Angkatan Darat, Kopassus, sejumlah jabatan mentereng pernah dijabat Faisol Izuddin Karimi
Kolonel Faisol Izuddin Karimi pernah jabat Dan Datesemen Pampri Paspamres
Selain itu, Kolonel Faisol Izuddin Karimi pernah jadi Komandan Brigif 26/Gurana Piarawaimo pertama yang berada di Papua Barat
Kini sebelum jabat Danrem 061/Surya Kencana, Kolonel Faisol Izuddin Karimi jabat Dan Grup A Paspampres dengan tugas memimpin Paspampres Grup A yang melakukan pengamanan jarak dekat dengan Jokowi.
Riwayat Jabatan Faisol Izuddin Karimi
Komandan Datesemen Pampri Paspamres
Komandan Yonif 811/Aksus Sat-81 Kopassus
Komandan Detasemen 1 Grup A Paspamres
Komandan Kodim 0506/Tangerang
Waasops Danpaspamres
Komandan Brigif 26/Gurana Piarawaimo
Komandan Kodim 0410/Kota Bandar Lampung
Komandan Grup A Paspampres
Komandan Korem 061/Surya Kencana
| Bripka Teguh Sutrisno Dipecat, 6 Bulan Tak Masuk Dinas |
|
|---|
| Profil dan Sepak Terjang Mayjen TNI Zainuddin Komandan Puspenerbad TNI AD |
|
|---|
| Jejak Karier Letjen TNI Mochamad Syafei Kasno Komandan Pusterad, Eks Pangdam XIV/Hasanuddin |
|
|---|
| Curhat Laras Provokator 'Bakar Mabes Polri' Jelang Sidang, Nekat Tulis Surat di Penjara dan Viral |
|
|---|
| Mengapa Komite Reformasi Polri Bentukan Prabowo Tak Berjalan? Ini Kata Yusril Ihza |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Faisol-Izuddin-Karimi-dan-Brigadir-Jenderal-PolisiAdi-Vivid-2131.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.