Ustaz Dasad Latif Dakwah hingga Ngopi Bareng Warga di Gowa, Intip Fotonya
Dai kondang Ustadz Das'ad berdakwah dan ngopi bareng warga Gowa di Warkop Dottoro Gowa Jalan Sultan Hasanuddin Kabupaten Gowa
TRIBUN-TIMUR.COM, SUNGGUMINASA -- Dai kondang Ustadz Das'ad Latif berkunjung ke Kabupaten Gowa Kamis (30/11/2023) subuh.
Dasad Latif memenuhi undangan Subuh Keliling disjid Rahmatul Ummah Jalan Sultan Hasanuddin Kabupaten Gowa.
Acara digelar oleh pengurus Kamar Dagan dan Industri Kabupaten Gowa.
Das'ad Latif jadi penceramahan di hadapan jemaah.
Sejumlah tokoh hadir dan menyambut Ustaz Das'ad Latif.
Seperti anggota DPRD Gowa sekaligus Ketua Laskar Merah Putih (LMP) Gowa Anwar Usman.
Sekretaris LMP Gowa sekaligus pengacara Khaeril Djalil.
Seusai salat subuh, Das'ad Latif lanjut ngopi bareng warga Gowa.
Mereka ngopi dan sarapan di Warkop Dottoro Gowa.
Das'ad Latif tampak berdiskusi dan bercanda gurau bareng warga Gowa.
Ustadz Das'ad Latif sangat populer di media sosial sebab potongan ceramahnya tersebar di YouTube, Instagram, TikTok, Facebook, hingga aplikasi pesan instan WhatsApp.
Ustadz Das'ad Latif basic-nya bukan lulusan dari Timur Tengah, bukan alumnus pondok pesantren, melainkan pengajar komunikasi.
Namun, cara dakwahnya sangat digemari, antara lain karena sering menyentil serta kocak.
Mantan calon Wakil Wali Kota Makassar itu memang populer, namun mungkin masih banyak yang belum mengetahui riwayat hidupnya.
Berikut selengkapnya.
| Kemendes PDT RI Bersama Pemkab Gowa Tanam 170 Pohon Sukun di Pinggiran Kanal Somba Opu |
|
|---|
| Tanah Genting di Makassar |
|
|---|
| Curhat Nakes RSUD Syekh Yusuf Gowa Belum Terima Honor Jasa JKN Selama Enam Bulan |
|
|---|
| Demam dan Flu Dominasi Keluhan Pasien di IGD RSUD Syekh Yusuf Gowa |
|
|---|
| Hamka B Kady Dorong Pembangunan Jalan Tani di Gowa Lewat Program PISEW |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Dai-kondang-Ustadz-Dasad-berdakwah-dan-ngopi-bareng-warga-Gowa-31111.jpg)