Siswa Jatuh dari Lantai Delapan
BREAKING NEWS: Siswa Tewas Terjatuh dari Lantai 8 Sekolah Swasta di Makassar
Seorang siswa tewas setelah terjatuh dari lantai delapan gedung sekolah swasta di Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, Rabu (24/5/2023) siang
Penulis: Muslimin Emba | Editor: Sudirman
TRIBUN-TIMUR.COM / EMBA
Seorang siswa tewas setelah terjatuh dari lantai delapan gedung sekolah swasta di Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, Rabu (24/5/2023) siang
TRIBUN-TIMUR.COM - Seorang siswa tewas setelah terjatuh dari lantai delapan gedung sekolah swasta di Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, Rabu (24/5/2023) siang.
Ia terjatuh hingga ke lantai dasar halaman sekolah.
Pantauan di lokasi, sejumlah personel kepolisian masih melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP).
Polisi telah memasang garis polisi di lokasi tempat jatuhnya korban.
Informasi yang diperoleh, mayat almarhum dilarikan ke RS Akademis, Makassar.
Berita Terkait: #Siswa Jatuh dari Lantai Delapan
Motif Siswa SMP Swasta di Makassar Akhiri Hidup Lompat dari Lantai 8 Masih Misterius |
![]() |
---|
Pejabat Kemenhub Yakin Anaknya Tewas di SMP Swasta Makassar Bukan Bunuh diri |
![]() |
---|
Intel Datangi Rumah Pejabat Kemenhub Pasca Anaknya Tewas Jatuh dari Lantai 8 di SMP Swasta Makassar |
![]() |
---|
Fakta Baru Siswa SMP di Makassar Tewas Terjatuh dari Lantai 8, Ada Chat Misterius 'Anda' |
![]() |
---|
Ungkap Isi Rekaman CCTV, Polisi Beberkan Detik-detik Siswa Makassar Tewas Terjatuh dari Lantai 8 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.