Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Transaksi Online

AstraPay-Kalla Toyota Promosikan Layanan Cashless

AstraPay hadir di Makassar menjalin kerja sama dengan Kalla Toyota dengan menghadirkan layanan transaksi digital melalui QRIS

Penulis: Rudi Salam | Editor: Muh. Irham
Tribun Timur/Rudi Salam
Chief Marketing Officer AstraPay, Reny Futsy Yama saat peluncuran kerja sama AstraPay dengan Kalla Toyota di Mall Ratu Indah, Makasar, Rabu (19/10/2022). 

Seperti program promosi yang diberikan dalam Toyota Expo di MaRi, yaitu benefit hingga jutaan rupiah dengan bertransaksi menggunakan AstraPay dalam melakukan pembayaran SPK kendaraan. Juga untuk pembayaran cicilan di TAF, ACC dan FIF, hingga transaksi di bengkel Kalla Toyota

AstraPay juga memberikan gratis asuransi jiwa senilai Rp10 juta untuk yang melakukan upgrade akun AstraPay menjadi preferred, yaitu melakukan upload data KTP dan foto diri (selfi). 

AstraPay juga dapat digunakan sebagai alat pembayaran kebutuhan sehari-hari seperti pembayaran atau pembelian pulsa listrik, pembayaran PDAM, BPJS, pembelian pulsa dengan harga yang kompetitif. 

Tidak kalah penting, AstraPay memiliki fitur pembayaran QRIS yang dapat digunakan di lebih dari 21 juta merchant di seluruh Indonesia.(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved