Cara Cek Nomor HP-mu Termasuk Penerima Kuota Gratis Nadiem Makariem, Kartu Telkomsel, XL, Axis & Tri
Cara Cek Nomor HP-mu Termasuk Penerima Kuota Gratis Nadiem Makariem, Kartu Telkomsel, XL, Axis & Tri
Kemudian, kuota belajar dari Kemendikbud dapat digunakan untuk apa saja?
Berikut ini penjelasan mengenai pembagiannya.
Bantuan kuota internet gratis yang mulai disalurkan Kemendikbud terdiri dari:
- Kuota umum: Kuota yang dapat digunakan untuk mengakses semua platform dan aplikasi.
- Kuota belajar: Kuota yang hanya dapat digunakan untuk mengakses laman dan aplikasi pembelajaran.
Secara lengkap berikut ini rincian kuota internet gratis Kemendikbud:
1. Peserta Didik Jenjang PAUD: 20 GB per bulan dengan rincian: 5 GB Kuota Umum 15 GB Kuota Belajar 4 Bulan Durasi Bantuan
2. Peserta Didik Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah: 35 GB per bulan dengan rincian: 5 GB Kuota Umum 30 GB Kuota Belajar 4 Bulan Durasi Bantuan
3. Pendidik Jenjang PAUD dan Pendidikan Dasar dan Menengah: 42 GB per bulan dengan rincian: 5 GB Kuota Umum 37 GB Kuota Belajar 4 Bulan Durasi Bantuan
4. Dosen dan Mahasiswa: 50 GB per bulan dengan rincian: 5 GB Kuota Umum 45 GB Kuota Belajar 4 Bulan Durasi Bantuan
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Cek Bantuan Kuota Kemendikbud di Kartu Telkomsel, XL, Axis, dan Tri"
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/cara-cek-nomor-hp-termasuk-penerima-kuota-gratis-nadiem-makariem-kartu-telkomsel-xl-axis-tri.jpg)