Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Luka Bakar

Sering Dilakukan, Olesi Luka Bakar dengan Pasta Gigi Ternyata Bisa Sebabkan Infeksi

Luka bakar karena matahari juga bisa menjadi luka bakar tingkat pertama jika tidak diberikan perawatan yang tepat.

Editor: Hasriyani Latif
solusisehatku
ilustrasi - luka bakar 

2. Oleskan petroleum jelly (semacam vaseline)

Jangan mengoleskan salep atau pasta gigi di bagian kulit yang terluka karena terbakar.

Ilustrasi Pasta gigi
Ilustrasi Pasta gigi (dulezidar)

Hal ini dapat menyebabkan infeksi.

Sebaiknya oleskan petroleum jelly dua hingga tiga kali sehari.

3. Tutupi luka bakar dengan perban steril yang tidak lengket

Tutup luka dengan perban steril.

Jika lepuh terbentuk, biarkan mereka sembuh sendiri sambil menjaga area tertutup.

4. Pertimbangkan untuk mengonsumsi obat penghilang rasa sakit yang dijual bebas

Acetaminophen atau ibuprofen dapat membantu meringankan rasa sakit dan mengurangi peradangan.

5. Lindungi area tersebut dari sinar matahari

Setelah luka bakar sembuh, lindungi area tersebut dari sinar matahari dengan mencari tempat berteduh.

Kenakan pakaian pelindung atau menggunakan tabir surya tahan spektrum luas dengan SPF 30 atau lebih tinggi.

Bandingkan Dewi Hughes Dulu dan Sekarang, Rahasia Diet hingga Turun 90 Kg Bermodal Rp 20 Ribu

Alhamdulillah I Survived Kondisi Terbaru Vidi Aldiano usai Operasi Kanker Ginjal & Doa-doa Netizen

Ini akan membantu meminimalkan bekas luka, karena kemerahan akibat luka bakar terkadang bertahan selama berminggu-minggu.

Terutama pada mereka yang memiliki warna kulit lebih gelap.

6. Luka bakar tingkat pertama biasanya sembuh sendiri

Luka bakar ringan biasanya sembuh sendiri tanpa perawatan dari dokter.

Namun, jika luka bakar tingkat pertama besar, dan jika korbannya adalah bayi atau orang tua, atau jika luka bakar lebih parah, segera menuju ruang gawat darurat.

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved