Jappa-jappa Citra Garden Hadir Lagi di Gowa, Siapkan Menu Takjil
Kali ini Jappa-jappa menghadirkan 18 tenant yang menyiapkan berbagai jenis makanan dan minuman.
Penulis: Waode Nurmin | Editor: Mahyuddin
"Saya sudah tahun ketiga disini. Tahun pertama rame, kedua juga Alhamdulillah juga rame. Dan ketiga Insya Allah rame," ujar perempuan asli Bandung ini.
Ahmadi pemilik tenant Rica Box yang baru pertama gabung juga merasa terbantu dengan Jappa-jappa.
"Sekarang kan banyak UKM yang mulai buka usaha. Dan Jappa-jappa sangat membantu. Karena usaha saya juga mobile," katanya yang menghadirkan menu kelas restoran.(*)