Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Besok, Muscab Iwapi Soppeng

Kabag humas Soppeng Ilham mengatakan, Muscab akan diadakan pada hari Rabu (18/1), sekitar pukul 14.30 WITA.

Penulis: Sudirman | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/SUDIRMAN
Kabag Humas Soppeng, Ilham 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM,SOPPENG - Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) Soppeng, akan menggelar Musyawarah Cabang Muscab (Muscab) di hotel grand saota Soppeng.

Kabag humas Soppeng Ilham mengatakan, Muscab akan diadakan pada hari Rabu (18/1/2016), sekitar pukul 14.30 WITA.

Rencananya, ada 100 pengurus Iwapi Soppeng, yang akan mengikuti Muscab Iwapi Soppeng.

"Rencananya kegiatan ini, akan dibuka oleh Wakil Bupati (Wabup) Soppeng Supriansa," ujar Ilham.

Iwapi Soppeng, terdiri dari berbagai pengusaha yang ada di Kabupaten Soppeng.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved