Sepuluh Besar Calon Anggota KPU Wajo, Dua Berstatus Incumbent
Tim Seleksi (Timsel) KPU mengumumkan 10 besar nama calon anggota KPU Kabupaten Wajo.
Penulis: Sudirman | Editor: Anita Kusuma Wardana
Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman
TRIBUN-TIMUR.COM, SENGKANG - Tim Seleksi (Timsel) KPU mengumumkan 10 besar nama calon anggota KPU Kabupaten Wajo.
Pengumuman 10 besar, merupakan hasil pemeriksaan tes kesehatan dan wawancara.
Baca: 10 Calon Komisioner KPU Enrekang Diumumkan, Satu Petahana Tumbang
Baca: Anggota DPRD Sulsel Dinilai Berlebihan Mengeritik TP2D, Haeruddin: Biarkan Mereka Kerja Dulu
Baca: KPU Bulukumba Masifkan Sosialisasi Pemilu di Kalangan Pemilih Muda
Sepuluh besar calon anggota KPU Wajo yaitu, Andi Tenri Sampeang, Asrijal, Hadisrah, Haedar, Iin Fitriani, Ilham, Labusab, Muhammad Mursyidin, Ridwan Surur, dan Zainal Arifin.
Dari 10 orang calon anggota KPU Wajo, dua diantaranya yang berstatus incumbent yaitu Andi Tenri Sampeang, dan Haedar.
Satu orang lainnya yang merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN), yaitu Hadisrah.(*)
Lebih dekat dengan Tribun Timur, subscribe channel YouTube kami:
Follow juga akun instagram official kami:
