TOPIK
Tersangka Skincare
-
Mira Hayati Bebas Keluar Masuk Penjara? Klarifikasi Rutan Makassar, Kondisi Mengkhawatirkan
Mira Hayati ditahan di Rutan Makassar Bersama dua tersangka lainnya, Agus Salim dan Mustadir Dg Sila sejak Senin (3/2/2025).
-
HMI Sulsel Desak Dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang Tiga Tersangka Skincare Berbahaya Diusut
Tiga tersangka skincare berbahaya Agus Salim, Mira Hayati, dan Mustadir Dg Sila terancam hukuman maksimal 12 tahun penjara.
-
Peran, Ancaman Hukuman dan Denda Tersangka Skincare Berbahaya Mira Hayati, Agus Salim dan Dg Sila
Ketiganya dijerat undang-undang kesehatan atas perbuatan memproduksi ataupun mengedarkan bahan kosmetik atau pun ramuan berbahaya.
-
Profil Agus Salim, Mira Hayati dan Mustadir Dg Sila Tersangka Skincare Bermerkuri, Ditahan di Rutan
Agus Salim, Mira Hayati dan Mustadir Dg Sila diborgol saart dibawa ke Rumah Tahanan (Rutan) Makassar.
-
Mira Hayati, Agus Salim, Suami Fenny Frans Ditahan di Rutan Makassar
Tiga tersangka skincare berbahaya, Mira Hayati, Agus Salim, dan Mustadir Dg Sila, ditahan di Rutan Makassar. Penyerahan dikawal ketat oleh polisi.
-
BREAKING NEWS: Tangan Diborgol, Mira Hayati, Agus Salim dan Dg Sila Dijebloskan ke Rutan Makassar
Pantauan tribun di kantor Kejari Makassar, Jl Amanagappa, Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, penyerahan tersangka itu dikawal puluhan polisi.