TAG
Polimarim
-
Selamat! Amrin Pettarani Dikukuhkan Pimpin Polimarim AMI Periode Ketiga
Hadir Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah IX Sulawesi Dr Andi Lukman MSi, serta para wakil direktur Polimarim AMI.
Rabu, 27 Maret 2024 -
Didampingi LSP Translog Indonesia, 14 Asesor Polimarim Asesmen dan Uji Kompetensi 91 Taruna
91 taruna-taruni Politeknik Maritim AMI Makassar (Polimarim) mengikuti kegiatan asesmen kompetensi di Tempat Uji Kompetensi (TUK) Polimarim AMI.
Sabtu, 13 Januari 2024 -
Kemkominfo Lantik 76 Pelaut Pemegang Sertifikat Operator Radio di Polimarim AMI
Pelaksanaan pelantikan dan penyumpahan 76 lulusan periode kedua ini, dihadiri agamawan dari keyakinan Islam dan Katolik.
Kamis, 30 November 2023 -
328 Taruna Baru Polimarim AMI Ikuti Diklat Bela Negara di Rindam XIV Hasanuddin
Pembukaan Diklat Bela Negara Polimarim AMI dipimpin oleh Inspektur Upacara (Irup) Komandan (Dan) Rindam XIV/Hasanuddin Kolonel Inf Aji Mimbarno.
Senin, 6 November 2023 -
Mahasiswa Polimarim AMI Studi Lapangan dan Sosialisasi Ergonomi di PT PLN Indonesia Power Barru
Sebanyak 17 mahasiswa hadir dengan didampingi dosen kuliah lapangan di PT. PLN Indonesia Power Kabupaten Barru, Kamis (19/10/2023).
Sabtu, 21 Oktober 2023 -
Menuju Digitalisasi, Prodi Manajemen Pelabuhan Polimarim Review Kurikulum Bersama Stakeholder
Kegiatan ini untuk melakukan review kurikulum yang sudah diterapkan untuk kemudian dilakukan sejumlah perbaikan prodi D3 Manajemen Pelabuhan.
Kamis, 31 Agustus 2023 -
Lakukan Pemutakhiran Modul Prodi Studi Nautika, Polimarim AMI Gelar Workshop
Pemutakhiran modul Program Studi (Prodi) Studi Nautika ini guna peningkatan kualitas dan relevansi materi pembelajaran.
Selasa, 29 Agustus 2023 -
Polimarim AMI Gelar Yudisium 112 Taruna, Anggota DPRD Sulbar Raih Gelar Sarjana Terapan Transportasi
Yudisium terhadap 112 lulusan baru dilangsungkan di Auditorium Kampus Polimarim AMI, Jalan Nuri Baru No 1, Kota Makassar.
Selasa, 15 Agustus 2023 -
Gandeng BNSP dan LSP Translog, Polimarim Gelar Pelatihan Asesor Kompetensi
Sebanyak 22 peserta mengikuti pelatihan yang dikhususkan bagi dosen dan tenaga pendidikan di lingkup Polimarim AMI.
Minggu, 25 Juni 2023 -
Taruna-Dosen Polimarim Kampanye Budaya K3 dan Pencegahan Pencemaran di PT IKI Makassar
Materi penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) disampaikan Manajer K3LH dan Logistik PT IKI Akbar Nur.
Minggu, 25 Juni 2023 -
65 Perwira Pemegang Sertifikat Lulusan REOR Disumpah di Polimarim AMI Makassar
Sebanyak 65 orang peserta yang telah dinyatakan lulus dari ujian negara dan diklat REOR Polimarim AMI Makassar.
Minggu, 11 Juni 2023 -
Taruna Polimarim Belajar Kesehatan Remaja hingga Desain Grafis di Genre Up Skill
Kegiatan ini diikuti 50-an peserta yang merupakan taruna-taruni Polimarim tingkat 1 dan sejumlah pengurus senat taruna.
Minggu, 9 April 2023 -
311 Taruna Polimarim Dilatih dan Dididik Bela Negara di Markas Rindam XIV Hasanuddin
Sebanyak 311 taruna-taruni Politeknik Maritim (Polimarim) AMI Makassar mengikuti Pendidikan Dasar Bela Negara.
Selasa, 14 Maret 2023 -
Dilantik Jadi Ketua IKA Polimarim, Djunaidi Ingin Bawa Almamater Berprestasi di Level Internasional
Djunaidi terpilih sebagai ketua IKA Polimarim Periode 2023-2027 melalui rapat pleno pengurus dengan suara mutlak.
Sabtu, 7 Januari 2023 -
Ratusan Alumni Ramaikan Jalan Santai Reuni Akbar IKA Polimarim AMI
Gerak Jalan Santai ini merupakan rangkaian acara Reuni Akbar Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Polimarim AMI.
Sabtu, 31 Desember 2022 -
Tim Ditkapel Perla dan PPSDM PL Kemenhub Lakukan Audit Renewal Approval Kampus Polimarim AMI
Sejumlah audit dilakukan terhadap Polimarim yang menggelar pendidikan dan latihan (Diklat) perhubungan laut.
Sabtu, 17 Desember 2022 -
Mantan Vice President PT Sucofindo Dilantik Direktur Polimarim AMI Sebagai Kepala Pengembangan Usaha
Pelantikan dihadiri para wakil direktur, staf ahli Prof Jasruddin, dosen, serta segenap sivitas akademika Polimarim AMI.
Rabu, 30 November 2022 -
Lantik Taruna Baru Polimarim AMI, Kepala LLDikti 9: Lulusannya Banyak yang Bekerja di Kapal Asing
Alumni Polimarim tidak butuh waktu lama untuk terserap di lapangan pekerjaan.
Selasa, 22 November 2022 -
Perusahaan Pelayaran PT SPIL Cari Karyawan, Bikin Campus Hiring di Politeknik Maritim AMI Makassar
Campus Hiring PT SPIL diikuti taruna tingkat akhir dan alumni Polimarim yang tengah menempuh pendidikan Program Sarjana Terapan Transportasi.
Sabtu, 22 Oktober 2022 -
117 Taruna Polimarim AMI Tempuh Ujian Karya Ilmiah Terapan, Bergelar Ahli Madya Transportasi
117 taruna kemudian mengikuti prosesi yudisium kelulusan yang dipimpin direktur Polimarim.
Selasa, 11 Oktober 2022