TAG
Arsyad Kasmar
Arsyad Kasmar
-
Arsyad Kasmar Melayat di Baebunta, Tim Thahar-Rahmat Kampanye di Rongkong
Tak sekadar hadir, Arsyad bahkan ikut memikul keranda jenazah almarhum Sitti Aisyah M.
Rabu, 7 Oktober 2020 -
Besok, Arsyad Kasmar-Andi Sukma Ditetapkan Calon Bupati dan Wakil Bupati Luwu Utara
"Sesuasi jadwal pleno penetapan pasangan calon dilakukan besok," kata Ketua KPU Luwu Utara Syamsul Bachri, Minggu (4/10/2020).
Minggu, 4 Oktober 2020 -
Kekayaan Akas Rp 57,8 Miliar, Andi Sukma: Kami Pakai Dana Pribadi Bukan dari Donatur
Arsyad Kasmar yang berlatar belakang pengusaha memiliki kekayaan Rp 38,7 miliar.
Selasa, 29 September 2020 -
Kekayaan Arsyad Kasmar Rp 38,7 Miliar, Indah Putri Indriani Rp 7,5 Miliar, Thahar Rum Rp 917 Juta
Dengan kekayaan itu, Arsyad Kasmar jauh meninggalkan dua pesaingnya di Pilkada Luwu Utara.
Selasa, 29 September 2020 -
Arsyad Kasmar-Andi Sukma Belum Ditetapkan Sebagai Pasangan Calon, KPU Masih Verifikasi Dokumen
Komisioner KPU Luwu Utara Divisi Teknis Hayu Vandy P mengatakan, Akas masih proses verifikasi syarat dokumen bakal pasangan calon.
Selasa, 29 September 2020 -
Besok, KPU Luwu Utara Umumkan Hasil Pemeriksaan Kesehatan Arsyad Kasmar-Andi Sukma
"Hari Senin kami sudah umumkan," kata Ketua KPU Luwu Utara Syamsul Bachri, Minggu (28/9/2020).
Minggu, 27 September 2020 -
Arsyad Kasmar-Andi Sukma Selesaikan Tes Kesehatan, KPU Luwu Utara: Kami Segera Plenokan
Surat keterangan hasil pemeriksaan telah diterima pasangan bertagline 'Harapan Baru Luwu Utara'.
Sabtu, 26 September 2020 -
Tunggu Hasil Tes Kesehatan, Andi Sukma Duduk Bersila di Depan RSUP Wahidin Sudirohusodo
Akas tengah menunggu penyampaian hasil tes kesehatan di RSUP Wahidin Sudirohusodo, Makassar, Sabtu (26/9/2020) sore.
Sabtu, 26 September 2020 -
Jeda Tes Kesehatan Hari Pertama, Arsyad Kasmar-Andi Sukma Santap Sop Saudara
Saat jeda, Arsyad-Sukma menuju salah satu warung makan Sop Saudara yang tidak jauh dari lokasi tes.
Jumat, 25 September 2020 -
Arsyad Kasmar-Andi Sukma Tes Kesehatan Mulai Hari Ini, Begini Doa Ketua Tim Pemenangan
Pemeriksaan kesehatan Akas dilakukan setelah Arsyad Kasmar terkonfirmasi negatif Covid-19.
Jumat, 25 September 2020 -
Ini Jadwal Pemeriksaan Kesehatan Arsyad Kasmar-Andi Sukma
Ketua Tim Pelaksana Pemeriksa Kesehatan Prof Mansyur Arif mengatakan, pemeriksaan dilakukan di RSUP Wahidin Sudirohusodo, Makassar.
Rabu, 23 September 2020 -
Indah-Suaib, Thahar-Rahmat Resmi Jadi Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Luwu Utara, Akas Belum
Penetapan dilakukan dalam rapat pleno tertutup di Kantor KPU Luwu Utara, Jalan Simpurusiang, Kelurahan Bone Tua, Kecamatan Masamba
Rabu, 23 September 2020 -
Besok KPU Luwu Utara Pleno Penetapan Pasangan Calon, Arsyad-Sukma Belum Ditetapkan
Pleno rencananya digelar di Aula Demokrasi Kantor KPU Luwu Utara, Jalan Simpurusiang, Kelurahan Bone Tua, Kecamatan Masamba.
Selasa, 22 September 2020 -
Arsyad Kasmar Negatif Covid-19, KPU Lutra Kirim Surat Minta Jadwal Pemeriksaan Kesehatan Akas
"Kami sudah bersurat hari ini ke tim pemeriksa IDI, HIMPSI, dan BNN untuk meminta jadwal pemeriksaan kesehatan pasangan Akas,"
Selasa, 22 September 2020 -
Sepak Terjang Arsyad Kasmar di Pilkada Luwu Utara, Dua Kali Kalah
Pengusaha kelahiran Baebunta, Arsyad Kasmar punya catatan panjang dalam sejarah perhelatan Pilkada langsung di Kabupaten Luwu Utara.
Selasa, 22 September 2020 -
Sudah Negatif Covid-19, Arsyad Kasmar Siap Jalani Tes Kesehatan
Pernyataan ini disampaikan Arsyad Kasmar usai dinyatakan terbebas atau negatif Covid-19.
Selasa, 22 September 2020 -
BREAKING NEWS: 20 Hari Karantina, Bakal Calon Bupati Luwu Utara Arsyad Kasmar Sembuh dari Corona
Bakal Calon Bupati Luwu Utara, Arsyad Kasmar sudah dinyatakan negatif Covid-19 atau virus corona.
Selasa, 22 September 2020 -
Pilkada Luwu Utara, IDP-SM Dinyatakan Sehat, MTR-RL Tunggu Putusan KPU Pusat, Akas Ditunda
Komisioner KPU Luwu Utara Hayu Vandy P mengatakan, pihaknya sudah menyampaikan hasil verifikasi kepada masing-masing Liaison Officer (LO) bapaslon
Selasa, 15 September 2020 -
Terinfeksi Corona, Pemeriksaan Kesehatan Bakal Calon Bupati Luwu Utara Arsyad Kasmar Ditunda
Penundaan itu lantaran Ketua DPC Partai Gerindra masih menjalani isolasi usai dinyatakan positif terinfeksi virus corona atau Covid-19.
Kamis, 10 September 2020 -
Terpapar Covid-19, Arsyad Kasmar Didoakan Cepat Sembuh
Bakal Calon Bupati Luwu Utara, Arsyad Kasmar didoakan cepat sembuh atau terbebas dari Covid-19.
Minggu, 6 September 2020