Aturan BGN Kelola 10 Dapur MBG Tak Berlaku di Sulsel, Anak Wakil Ketua DPRD Punya 41 Dapur
Terdapat 16 dapur di Kota Makassar, 3 dapur di Parepare, 2 dapur di Gowa, serta 10 dapur di Kabupaten Bone.
Editor:
Ansar
Kolase Tribun-timur.com
DAPUR MBG - Kepala BGN Dadan Hindayana saat ditemui di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (3/11/2025) dan Yasika anak Yasir Machmud saat peresmian dapur MBG di Kabupaten Bone. Kepala BGN sebut setiap yayasan hanya bisa kelola 10 daour MBG per provinsi. Sementara Yasika kelola 41 dapur MBG.
Harta Yasir Machmud
Yasir Machmud mulai terjun ke dunia politik di Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024.
Dirinya bertarung di daerah pemilihan Sulsel VII.
Pada akhirnya, Yasir Machmud terpilih dengan mengantongi sebanyak 51.432.
Sebelum jadi wakil rakyat, dia menjalani karier di berbagai perusahaan bidang pertanian, pembangunan, transportasi hingga kuliner, sebagai direktur hingga komisaris.
Wajar ia memiliki harta kekayaan mencapai Rp.92.111.972.242.
Jumlah tersebut dilaporkan ke Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pada 31 Desember 2024. (Tribun-timur.com / Kompas.com*)
Baca Juga
| Punya 41 Dapur MBG di Sulsel, Anak Yasir Machmud Bisa Untung 246 Juta / Hari |
|
|---|
| Siapa Yasika Aulia Ramadhani Aulia? Usia 20 Tahun Tapi Kuasai 41 Dapur MBG di Sulsel |
|
|---|
| Profil Cucun Ahmad Syamsurijal Wakil Ketua DPR Sebut Ahli Gizi MBG Bisa Diganti Lulusan SMA, Viral |
|
|---|
| Rekam Jejak Yasir Machmud DPRD Sulsel Ayah Yasika Penguasa 41 Dapur MBG, Dulu Diperiksa Kejati |
|
|---|
| Anak Yasir Machmud Kuasai Dapur MBG di Sulsel, Peresmian Dihadiri Fatmawati dan Rachmatika Dewi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/DAPUR-MBG-Kepala-BGN-Dadan-Hindayana-saat-ditemui-di-Hotel-Sultan.jpg)