Calon Rektor Unhas
Kenakan Passapu dan Gandeng 10 Model Berkaus Kampanye, Marhaen Hardjo Daftar Calon Rektor Unhas
Tampil beda, Marhaen Hardjo kenakan Passapu saat daftar calon Rektor Unhas. Didampingi 10 model, ia usung visi Unhas unggul dan mendunia.
Penulis: Rudi Salam | Editor: Sukmawati Ibrahim
Rudi Salam/Tribun Timur
CALON REKTOR UNHAS – dr Marhaen Hardjo M Biomed PhD sebelum mendaftar sebagai calon rektor Unhas di Gedung Rektorat, Kamis (28/8/2025). Ia tampil mengenakan jas almamater dan Passapu merah. (Foto: Rudi Salam)
Marhaen mengusung visi menjadikan Unhas sebagai pusat unggulan pendidikan dan riset yang inovatif, berdaya saing global, dan berdampak nyata pada masyarakat pada 2030.
Visi itu disusun berdasarkan kebijakan Merdeka Belajar, perkembangan industri 4.0, standar kompetensi, serta akreditasi internasional, dengan tetap mengedepankan kearifan lokal.
“Besar harapan saya diberi kesempatan mengabdi dan mewujudkan ide serta gagasan untuk kampus merah tercinta,” ujarnya. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Calon Rektor Unhas
Mantan WR UNM Daftar Rektor Unhas, Bawa Misi Internasionalisasi |
![]() |
---|
Prof Iqbal Djawad Daftar Calon Rektor Unhas Tanpa Pendamping |
![]() |
---|
Ahli Fisiologi Lingkungan Ramaikan Bursa Calon Rektor Unhas |
![]() |
---|
Prof Budu Ramaikan Perebutan Kursi Rektor Unhas, Besok Daftar |
![]() |
---|
Prof JJ Daftar Lagi, Ungkap Alasan Ingin Kembali Pimpin Unhas |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.