Profil Kapolda Termiskin Irjen Djoko Poerwanto, Harta Kekayaan Jebolan Akpol 1989 Tak Sampai Rp 1 M
Irjen Djoko Poerwanto tercatat sebagai Kapolda termiskin di Indonesia. Hartanya tak sampai Rp 1 miliar.
- Pamen Bareskrim Polri (Penugasan Pada KPK)
- Kabagops Dittipidkor Bareskrim Polri (2012)
- Kasubdit II Dittipidum Bareskrim Polri (2013)
- Wadirtipidkor Bareskrim Polri (2018)
- Dirtipidkor Bareskrim Polri (2019)
- Kapolda Nusa Tenggara Barat (2021)
- Kapolda Kalimantan Tengah (2023)
Harta Kekayaan Irjen Djoko Poerwanto
Irjen Djoko Poerwanto tercatat sebagai Kapolda termiskin di Indonesia.
Berdasarkan penelusuran Tribun-Timur.com, Jumat (12/7/2024), harta kekayaan Irjen Djoko Poerwanto di Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) KPK pada periode 31 Desember 2023 sebesar Rp 926.000.000.
Irjen Djoko Poerwanto tercatat tak memiliki hutang.
Berikut selengkapnya LHKPN Irjen Djoko Poerwanto:
I. DATA PRIBADI
1. Nama : DJOKO POERWANTO
2. Jabatan : KEPALA KEPOLISIAN DAERAH KALIMANTAN TENGAH
| Harta Kekayaan Wahyudin Moridu Anggota DPRD Gorontalo Ingin Rampok Uang Negara, LHKPN Minus Rp2 Juta |
|
|---|
| Profil dan Harta Kekayaan Qodari Kepala Staf Kepresidenan, Dulu Getol Hembuskan Jokowi 3 Periode |
|
|---|
| Perbandingan Harta Kekayaan Purbaya Yudhi Sadewa Menteri Keuangan Baru dengan Sri Mulyani Indrawati |
|
|---|
| Tidak Punya Hutang, Inilah Kekayaan Purbaya Yudhi Sadewa Menteri Keuangan Pengganti Sri Mulyani |
|
|---|
| Kekayaan Raja Juli Antoni Viral Main Domino Bareng Tersangka Pembalakan Liar, Punya Hutang Rp1,8 M |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.