Akpol
Sosok Jevo Batara Anak Irjen Napoleon Jebolan Akpol Calon Jenderal Masa Depan, Intip Prestasinya
Irjen Napoleon Bonaparte punya anak yang juga jebolan Akademi Kepolsisian (Akpol) yaitu Jevo Batara.
Jevo Batara berhasil mengungkap kasus Narkotika seberat 5 kilo di Kampung Bambu Kuning pada awal tahun 2022 silam saat bertugas sebagai Panit II Unit Reskrim.
Sosok Jevo Batara
Jevo Batara lahir 22 Oktober 1999.
Ia merupakan jebolan SMA Taruna Nusantara.
Sama seperti bapaknya Napoleon Bonaparte, Jevo juga merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol).
Selain tampan, Jepo juga dikenal salah satu polisi berprestasi.
Ia dua kali terpilih ke luar negeri mengikuti student exchange atau pertukaran pelajar.
Pertamakali mengikuti pertukaran pelajar tahun 2017 ke Korea.
Kemudian tahun 2019 ia kembali terpilih pertukaran pelajar ke Jepang.
Jepo kemudian lulus Akpol 2020. Penugasan pertamanya yaitu di Bareskrim Polri.
Pada tahun 2021, Jevo Batara sempat bergabung dalam Tim Tiger Polres Metro Jakarta Utara sebagai Kanit.
Ia juga salah satu polisi sering tampil di TV.
Salah satu program yang ia ikuti ialah acara 86.
Jevo Batara pernah berhasil mengungkap sebuah kasus narkotika seberat 5 kilogram (Kg) di Kampung Bambu Kuning 2022 lalu.
Profil
| Sosok 2 Lulusan Akpol 95 Pernah Bertugas di Sulsel Kini Brigjen, 'Penguasa' Makassar dan Soppeng |
|
|---|
| Karir Cemerlang Dua eks Kapolres Soppeng Kini Pangkat Brigjen, Peluang Jabat Kapolda |
|
|---|
| Sosok Irjen Helfi Assegaf Pertama Kali Jadi Kapolda di Lampung, Tiga Tahun Lagi Pensiun |
|
|---|
| Sosok Suyudi Ario Seto Baru Dua Bulan Pangkat Komjen, Alumni Akpol 94 Pertama Pecah Bintang Tiga |
|
|---|
| Kabar Duka, Sosok Dua Calon Jenderal Akpol 1997 'Wira Pratama' Meninggal Dunia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Irjen-Napoleon-Bonaparte-dan-Jevo-Batara-56.jpg)