Iptu Aswar
Sosok Iptu Aswar, 3 Hari Jabat Kasat Narkoba Sukses Amankan 8 Pengguna Narkoba di Bone Sulsel
Tiga hari menjabat Kasat Narkoba Polres Bone, Iptu Aswar berhasil mengamankan delapan terduga pelaku pengguna narkoba jenis sabu.
Penulis: Wahdaniar | Editor: Sukmawati Ibrahim
Sosok Kompol Lulik Febyantara pengganti AKBP Doli M Tanjung sebagai Kasat Narkoba Polrestabes Makassar.
Sebelumnya, jabatan ini kosong pasca ditinggal AKBP Doli M Tanjung yang dipromosi sebagai Kapolres Kotabaru, Kalimantan Selatan.
Siapa Kompol Lulik Febyantara?
Kompol Lulik Febyantara, perwira menengah tingkat satu yang pernah menjabat Koordinator Staf Pribadi Pimpinan (Koorspripim) Kapolda Sulsel.
Kompol Lulik merupakan jebolan Akademi Kepolisian (Akpol),.
Ia dipercaya memimpin satuan yang bertugas memberantas peredaran narkoba di wilayah hukum Polrestabes Makassar.
Karier terbaru, ia dilantik Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Mokhamad Ngajib, bersama sejumlah perwira lainnya dalam upacara serah terima jabatan (Sertijab) di halaman Mapolrestabes Makassar, Jumat (30/8/2024).
Dalam Sertijab itu, sebanyak lima posisi Kapolsek mengalami pergeseran.
Kapolsek Panakkukang yang sebelumnya dijabat oleh Kompol Muhammadi Muhtari, kini diserahkan kepada AKP Akhmad Alfian.
Kapolsek Biringkanaya sebelumnya dijabat oleh Kompol Muh Thamrin, kini dijabat oleh Kompol Nico Reinhold.
Kompol Muh Thamrin sendiri kini menduduki posisi baru sebagai Kapolsek Makassar, menggantikan Kompol Dr Andi Aris Abu Bakar.
Kapolsek Manggala yang sebelumnya dijabat oleh Kompol Syamsuardi, kini dijabat Kompol Semuel To’longan.
Kompol Syamsuardi selanjutnya dipercaya untuk memimpin Polsek Tallo menggantikan Kompol Ismail.
Selain rotasi Kapolsek, Kapolrestabes Makassar juga melantik Kompol Lulik Febyantara, sebagai Kasat Narkoba Polrestabes Makassar.
Ia dilantik bersama Kompol Amrullah sebagai Ka SPKT Polrestabes Makassar.
| Harlah Ke-49 STAI DDI Maros Dihadiri Gurutta Helmy Ali Yafie |
|
|---|
| Presiden Prabowo Bertolak ke Korea, Kunjungan ke 38 Kali Setahun Kepemimpinan |
|
|---|
| Home Charging PLN Kian Diminati, Ratusan Pelanggan Sulsel Ngecas Mobil Listrik di Rumah |
|
|---|
| Karier Cepat Brigjen Irwan Syah, 2023 AKBP, 2024 Kombes, 2025 Pecah Bintang |
|
|---|
| Struktur Organisasi Kemenhaj Belum Rampung, Haji 2026 Masih Diurus 'Pak KUA' |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Kasat-Narkoba-Polres-Bone-Sulawesi-Selatan-Sulsel-Iptu-Aswar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.