PUPR Kirim Jembatan Bantu Buka Jalur ke Latimojong Luwu Sulsel
"Per hari ini PUPR sudah kirimkan jembatan. Semoga tidak terlalu lama bisa terpasang sehingga bisa normal kembali," kata Letjen TNI Suharyanto.
Penulis: Faqih Imtiyaaz | Editor: Saldy Irawan
Kemudian Kabupaten Luwu juga mendapat Rp 500 juta.
Di Luwu akan terbagi ke Pemda sebesar Rp 200 juta, lalu TNI sebesar Rp 150 juta dan Polri sebesar Rp 150 juta.
Berikutnya Kabupaten Enrekang mendapat alokasi sebesar Rp 250 juta.
Dilanjutkan Kabupaten Sidrap, Wajo dan Luwu Utara masing-masing Rp 200 juta.
Khusus Kabupaten Pinrang dan Sinjai mendapai masing-masing Rp 150 juta.
Selain itu ada juga bantuan logistik berupa makanan, tenda hingga pakaian.
Total anggaran sekitar Rp 2,5 Miliar disalurkan untuk Sulsel.
Daftar Bantuan Logistik BNPB Tahap Awal :
Perahu Karet + Mesin : 1 Unit
Genset : 2 Unit
Tenda Pengungsi : 2 Unit
Tenda Keluarga : 50 Unit
Sembako : 200 Paket
Makanan Siap Saji : 200 paket
Kasur Lipat : 50 pcs
Hygiene kit : 200 paket
Selimut : 200 lembar
Matras : 200 lembar
Penjernih Air : 5 Unit
Velbed : 50 Unit.(*)
| Bupati Luwu Lepas 30 Atlet Pencak Silat Menuju Pra Porprov Sulsel di Parepare, Target Juara Umum |
|
|---|
| Cuaca Buruk Landa Luwu, 5 Kecamatan Siaga Bencana |
|
|---|
| Klarifikasi Lengkap PT BMS Soal Demo di Perempatan Bua |
|
|---|
| Kemenag Luwu Tunggu Petunjuk Teknis Pelaksanaan Umrah Mandiri |
|
|---|
| Jelang Libur Nataru, Tiket Pesawat Wings Air Makassar-Bua Dibandrol Rp900 Ribu |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.