Jenderal Asal Makassar Siap Maju Pilgub Sulteng, Punya Karier Cemerlang di TNI AD
Jenderal Asal Makassar Sulaiman Agusto Hambuako memanaskan pertarungan Pemilihan Gubernur Sulawesi Tengah 2024
TRIBUN-TIMUR.COM -- Jenderal Asal Makassar memanaskan pertarungan Pemilihan Gubernur Sulawesi Tengah 2024.
Namanya Mayor Jenderal TNI Sulaiman Agusto Hambuako.
Pria kelahiran Makassar, Sulawesi Selatan 11 Agustus 1966 itu akan pensiun dari dunia militer tiga bulan mendatang.
Kini ia membidik kursi Gubernur Sulawesi Tengah seusai pensiun.
Mayjen TNI Sulaiman Agusto Hambuako lulusan Akademi Militer 1988B.
Sejumlah jabatan pernah dijabat selama berdinas di TNI AD.
Antara lain Panglima Komando Daerah Militer XII/Tanjungpura sejak 29 September 2021 sampai 28 April 2023.
Ia juga pernah menjabat Danpussenkav Kodiklat TNI AD 23 Juni 2021 – 29 September 2021.
Danrem 102/Panju Panjung (2014—2015), Danrem 131/Santiago (2016—2017).
Masuk Bursa Pilgub 2024
Nama Mayjen TNI Sulaiman Agusto Hambuako mencuat dalam bursa Pilgub Sulteng 2024.
Pa Sahli Tingkat III Kasad Bidang Ekkudag itu mencuat di Pilgub Sulteng 2024 setelah direkomendasikan Partai Golkar.
Jebolan Akmil 1998 itu berada dalam daftar figur usungan Partai Golkar untuk Wakil Gubernur Sulteng.
Lantas Siapa Mayjend TNI Sulaiman Agusto Hambuako?
Pria kelahiran 11 Agustus 1966 itu bukanlah orang asing bagi warga Sulawesi Tengah.
| Saksi Kata: 12 Hari Terombang-ambing, 3 Awak Ambulans Laut Bertahan Hidup dengan Ketupat Basi |
|
|---|
| 1.993 Polisi Siaga di Makassar, Demo Sumpah Pemuda Tersebar di 28 Titik |
|
|---|
| Wali Kota Makassar: Bahasa Indonesia Prioritas, Bahasa Daerah Harus Dijaga |
|
|---|
| Turun Jadi Rp 2,2 Juta per Gram, Ini Update Harga Emas Kota Makassar 28 Oktober 2025 |
|
|---|
| Peringati Sumpah Pemuda, R8 Group Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Nama-Mayjen-TNI-Sulaiman-Agusto-Hambuako-23111.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.