Pilgub DKI Jakarta
PDIP Gercep Jaring Sosok Potensial Jadi Cagub DKI, Terbaru Jenderal Bintang 4 dan Menteri Jokowi
Sekretaris DPD PDIP DKI Jakarta menyebut ada beberapa nama-nama yang dianggap potensial untuk nantinya bertarung dalam kontestasi politik daerah DKI.
Penulis: Abdul Azis | Editor: Sakinah Sudin
* Kepala Seksi Penyusunan, Subdit Kebijakan Pelaksanaan (Jaklak), Direktorat Kebijakan Strategi (Ditjakstra), Ditjen Strahan, Departemen Pertahanan (2001)
* Pamen Mabes TNI-AD (2001)
Letnan Kolonel
* Komandan Batalyon (Danyon) 32/Apta Sandhi Prayuda Utama, Grup 3/Sandhi Yudha, Kopassus (2002)
* Kepala Seksi Intelijen, Korem 051/Wijayakarta, Kodam Jaya/Jayakarta (2002)
* Pabandya A-33, Direktorat A, Badan Intelijen Strategis (BAIS) TNI (2002)
* Pabandya IV/Fasdik, Spaban Opsdik, Sdirdik, Kodiklat TNI-AD (2008)
* Kepala Bagian Perencanaan, Sdirum, Kodiklat TNI-AD (2009)
Kolonel
* Sekretaris Pribadi (Sespri) Kepala Staf Umum (Kasum) TNI (2010)
* Komandan Resimen Induk (Danrindam) Kodam Jaya/Jayakarta (2011)
* Komandan Resor Militer (Danrem) 023/Kawal Samudera, Kodam I/Bukit Barisan (2012)
Brigadir Jenderal
* Kepala Dinas Penerangan TNI-AD (Kadispenad) (2013)
Mayor Jenderal
* Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Danpaspampres) (2014)
* Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XII/Tanjungpura (2016)
Letnan Jenderal
* Komandan Komando Pembina Doktrin, Pendidikan dan Latihan Angkatan Darat (Dankodiklatad) (2018)[10]
* Panglima Komando Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) (2018)
Jenderal
* Kepala Staf Angkatan Darat (2018)
* Panglima TNI (2021-2022). (Kompas.com) (Tribun-Timur.com)
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul PDI-P Mulai Jaring Nama Cagub DKI, Ada Ahok, Basuki Hadimuljono hingga Andika Perkasa
| Pilkada Jakarta Dua Putaran, Arief Rosyid Hasan : Masih Banyak Orang Muda Ragu Memilih |
|
|---|
| Bersih-bersih Penghianat, Dalih PDIP Pecat Effendi Simbolon Usai Ridwan Kamil Kalah Pilgub DKI |
|
|---|
| Viral Hasil Exit Poll Pilkada Jakarta 2024 Pramono dan Rano Unggul, Bagaimana Faktanya? |
|
|---|
| Elektabilitas Cagub DKI: Ridwan - Pramono Saling Salip, Eks Jenderal Bintang 3 Tertinggal |
|
|---|
| KIM Plus Bukan Jaminan, Elektabiltas RK-Suswono Dikalahkan Pramono-Rano Usungan PDIP |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/PDIP-Gerak-Cepat-Jaring-Sosok-Potensial-Jadi-Cagub-DKI-Ada-Jenderal-Bintang-4-dan-Menteri-Jokowi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.