Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Pasar Murah di Sulsel

Harga Beras Naik, Pemkot Makassar Siapkan Pangan Murah di Tujuh Titik

Di Kota Makassar, ada tujuh titik yang menjadi pusat GPM untuk mendapatkan pangan dengan harga terjangkau. 

|
Penulis: Siti Aminah | Editor: Saldy Irawan
DOK PRIBADI
Gerakan Pangan dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan.  

Adapun titik-titik tersebut antara lain di samping kantor kecamatan Tallo, Lapangan Tala Kecamatan Tamalanrea. 

Kemudian di Kantor TP PKK Sulsel, Kelurahan Ballang Kecamatan Tamalate, Kantor Dinas Ketahanan Pangan, Samping Polsek Mariso dan Kantor Kelurahan Minasa Upa. 

Untuk memastikan ketersediaan dan kualitas pangan, Dinas Ketahanan Pangan juga telah melakukan sidak di Pasar Pabbaeng-baeng dan detail Galael. 

"Kegiatan lain juga, kami lakukan termasuk pemeriksaan sampel makanan untuk memberikan keamanan bagi masyarakat kita di kota Makassar," ujarnya. 

Adapun stok pangan sekarang ini sebanyak 152.995,07 ton. 

Stok tersebut untuk memenuhi kebutuhan hingga selesai ramadan. (*)

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved